Begini Makan Sahur yang Benar Agar Tidak Lemas saat Puasa

Rabu, 13 Maret 2024 - 23:55 WIB
Untuk menghindari rasa lemas saat berpuasa, penting untuk mengonsumsi makan sahur yang seimbang dan berkualitas. Sahur sendiri merupakan waktu penting. Foto/Homage Malaysia
JAKARTA - Untuk menghindari rasa lemas saat berpuasa, penting untuk mengonsumsi makan sahur yang seimbang dan berkualitas. Sahur sendiri merupakan waktu penting selama menjalankan puasa di bulan Ramadan.

Sebab dengan sahur , Anda akan mendapatkan energi dan nutrisi untuk menjalankan aktivitas selama berpuasa . Sayangnya, tidak semua orang paham makan sahur yang benar. Bahkan, sebagian kerap melewatkan waktu ini karena beberapa alasan.

Saat sahur, penting untuk menghindari makanan manis. Ini karena tinggi kalori dan lemak serta rendah serat yang akan membuat Anda mudah lapar dan lemas saat menjalankan puasa.



Begini Makan Sahur yang Benar Agar Tidak Lemas saat Puasa



Berikut makan sahur yang benar agar tidak lemas saat puasa dilansir dari Health Shots, Rabu (13/3/2024).



1. Konsumsi Karbohidrat Kompleks



Pilihlah karbohidrat kompleks seperti roti gandum, oatmeal, atau nasi merah sebagai sumber energi yang tahan lama. Karbohidrat kompleks akan memberikan energi secara bertahap selama puasa.

2. Tambahkan Protein

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More