3 Sayur Pendamping Ketupat untuk Disantap saat Lebaran, Tak Melulu Opor Ayam

Sabtu, 06 April 2024 - 16:00 WIB
Biasanya, sayur ini akan dimasak dengan irisan petai dan menjadi teman makan ketupat di hari Lebaran.

2. Gulai Nangka



Foto/Endeus TV

Kemudian ada gulai nangka. Sayur ini juga bisa jadi ide teman makan ketupat bersama rendang dan opor ayam. Sama seperti sayur labu siam, gulai nangka juga berbahan dasar bumbu merah halus yang dimasak dengan santan.

Nangka muda yang digunakan pun dimasak hingga lembut bersama kacang panjang dan menjadi menu sayur yang tepat untuk dimakan bersama ketupat.



3. Sayur Pepaya Muda



Foto/Endeus TV

Satu lagi ada sayur pepaya muda. Sayur ini memiliki penampilan yang hampir sama dengan sayur labu siam. Seperti namanya, sayur ini menggunakan pepaya muda yang dikupas dan diparut.

Pepaya muda dimasak dengan bumbu merah halus bersama santan hingga empuk. Adapula tambahan irisan petai untuk menambah cita rasa nikmat pada sayur ini.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More