10 Artis Ini Menikahi Selingkuhannya, Banyak yang Berakhir Cerai

Selasa, 04 Juni 2024 - 07:00 WIB

2. Johnny Depp dan Amber Heard



Foto/Stars Insider

Johnny Depp masih berhubungan dengan pasangannya selama 14 tahun, Vanessa Paradis, ketika ia bertemu Amber Heard. Keduanya bertemu pada 2009 di lokasi syuting The Rum Diary dan menikah pada 2015, tepat setelah berpisah dari pasangan masing-masing. Namun, pernikahan mereka hancur pada 2017 hingga berujung pada tuntutan.

3. Danny Moder dan Julia Roberts



Foto/Stars Insider

Danny Moder dan Julia Roberts bertemu di lokasi syuting The Mexican pada 2001. Ia menjalin hubungan dengan Benjamin Bratt, saat masih menikah dengan Vera Steimberg. Setelah keduanya mengakhiri hubungan masing-masing, mereka menikah pada 2002 dan masih bersama sampai sekarang.

4. Britney Spears dan Kevin Federline



Foto/Stars Insider

Kevin Federline berhubungan dengan Britney Spears saat dia masih memiliki hubungan dengan ibu dari kedua anaknya, Shar Jackson. Federline meninggalkan Shar untuk menikah dengan Spears pada 2004 dan pernikahan mereka hanya bertahan selama tiga tahun lantaran pada 2007 pasangan ini bercerai.

5. Jennifer Lopez dan Marc Anthony

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More