5 Tempat Wisata di Reading Inggris, Kota Kelahiran Kate Middleton
Selasa, 02 Juli 2024 - 07:00 WIB
JAKARTA - Tempat wisata di Reading, kota kelahiran Kate Middleton, menarik untuk dijelajahi. Ya, kota di bagian tenggara Inggris ini ternyata memiliki banyak atraksi yang bisa menjadi destinasi wisata turis.
Dikenal sebagai kota penghasil bir, biskuit, dan umbi pada masa revolusi industri, Reading kini telah berubah menjadi kota metropolitan yang dinamis. Ada banyak tempat untuk dilihat dan dikunjungi di sekitar Reading. Menariknya, tempat-tempat itu bisa dijelajahi hanya dengan naik sepeda, bahkan berjalan kaki.
Apa saja tempat wisata di Reading Inggris, kota kelahiran Kate Middleton, yang bisa dikunjungi? Berikut lima rekomendasinya untuk Anda.
Shutterstock
Tujuan pertama saat berada di Reading tentu saja mengunjungi Town Hall alias balai kota. Bangunan balai kota ini memiliki desain yang indah. Balai kota Reading dibangun beberapa tahap antara tahun 1786 dan 1897 yang fasadnya dirancang oleh Alfred Waterhouse.
Town Hall berlokasi di dekat Reading Abbey, berbatasan dengan Hospitium St. John di utara dan Gereja St. Laurence di selatan. Meskipun namanya Balai Kota, namun saat ini bangunan tersebut tak lagi difungsikan sebagai pusat administrasi kota. Town Hall Kota Reading sekarang digunakan sebagai museum, gedung konser besar, ruang konferensi, ruang upacara pernikahan, dan kafe buat masyarakat umum.
Visit Thames
Dikenal sebagai kota penghasil bir, biskuit, dan umbi pada masa revolusi industri, Reading kini telah berubah menjadi kota metropolitan yang dinamis. Ada banyak tempat untuk dilihat dan dikunjungi di sekitar Reading. Menariknya, tempat-tempat itu bisa dijelajahi hanya dengan naik sepeda, bahkan berjalan kaki.
Apa saja tempat wisata di Reading Inggris, kota kelahiran Kate Middleton, yang bisa dikunjungi? Berikut lima rekomendasinya untuk Anda.
Tempat Wisata di Reading
1. Town Hall
Shutterstock
Tujuan pertama saat berada di Reading tentu saja mengunjungi Town Hall alias balai kota. Bangunan balai kota ini memiliki desain yang indah. Balai kota Reading dibangun beberapa tahap antara tahun 1786 dan 1897 yang fasadnya dirancang oleh Alfred Waterhouse.
Town Hall berlokasi di dekat Reading Abbey, berbatasan dengan Hospitium St. John di utara dan Gereja St. Laurence di selatan. Meskipun namanya Balai Kota, namun saat ini bangunan tersebut tak lagi difungsikan sebagai pusat administrasi kota. Town Hall Kota Reading sekarang digunakan sebagai museum, gedung konser besar, ruang konferensi, ruang upacara pernikahan, dan kafe buat masyarakat umum.
2. Sungai Thames
Visit Thames
tulis komentar anda