5 Fakta Menarik IShowSpeed, YouTuber Amerika yang Viral karena Batik
Jum'at, 20 September 2024 - 11:20 WIB
JAKARTA - Fakta menarik IshowSpeed , YouTuber Amerika Serikat yang viral karena batik makin ramai diperbincangkan usai datang ke Indonesia.
IshowSpeed melakukan rangkaian tur Asia dan tengah kunjungannya di Indonesia. Pria bernama asli Darren Jason Watkins Jr. ini terekam sedang berinteraksi dengan para penggemarnya, terkhususnya masyarakat Jakarta dan saat ini tengah mengunjungi Bali.
Sebelum ke Indonesia, IShowSpeed sempat viral di media sosial karena kunjungannya ke Malaysia dia diberikan baju batik oleh penggemarnya yang mengatakan bahwa baju batik ini berasal dari Malaysia. Namun, penonton yang menyaksikan tayangan live streamingnya itu mengatakan bahwa batik berasal dari Indonesia, sehingga menimbulkan rasa penasaran IShowSpeed untuk mencari tahu kebenarannya dan menemukan bahwa batik berasal dari Indonesia.
Walau IShowSpeed tidak pernah menampilkan wajah ibunya atau mengikut sertakan ibunya dalam live stream, namun suara ibunya terkadang bisa terdengar oleh para penonton. IShowSpeed juga dikatakan memiliki seorang adik laki-laki.
Berbeda dengan ibunya yang tidak pernah muncul di depan kamera, adik laki-lakinya ini justru beberapa kali tampil di depan kamera dan membuat konten bersamanya. Selain ibu dan adik laki-lakinya, anggota keluarga lain yang dikabarkan tinggal bersama adalah neneknya.
Terlihat dalam sebuah live stream, moment dimana IShowSpeed terlihat menelepon neneknya untuk menanyakan bagaimana cara untuk menggunakan air panas di kamar mandinya. Itu menunjukkan bahwa neneknya pun tinggal bersama di rumah itu.
IshowSpeed melakukan rangkaian tur Asia dan tengah kunjungannya di Indonesia. Pria bernama asli Darren Jason Watkins Jr. ini terekam sedang berinteraksi dengan para penggemarnya, terkhususnya masyarakat Jakarta dan saat ini tengah mengunjungi Bali.
Baca Juga
Sebelum ke Indonesia, IShowSpeed sempat viral di media sosial karena kunjungannya ke Malaysia dia diberikan baju batik oleh penggemarnya yang mengatakan bahwa baju batik ini berasal dari Malaysia. Namun, penonton yang menyaksikan tayangan live streamingnya itu mengatakan bahwa batik berasal dari Indonesia, sehingga menimbulkan rasa penasaran IShowSpeed untuk mencari tahu kebenarannya dan menemukan bahwa batik berasal dari Indonesia.
Fakta menarik IShowSpeed
1. Tinggal bersama keluarga
IShowSpeed terkenal dengan konten live streamnya di YouTube dan memainkan berbagai game seperti NBA 2K, Fortnite, FC Mobile, dll. Namun, siapa sangka bahwa selama dia melakukan streamnya, sebetulnya dia tinggal bersama keluarganya.Walau IShowSpeed tidak pernah menampilkan wajah ibunya atau mengikut sertakan ibunya dalam live stream, namun suara ibunya terkadang bisa terdengar oleh para penonton. IShowSpeed juga dikatakan memiliki seorang adik laki-laki.
Berbeda dengan ibunya yang tidak pernah muncul di depan kamera, adik laki-lakinya ini justru beberapa kali tampil di depan kamera dan membuat konten bersamanya. Selain ibu dan adik laki-lakinya, anggota keluarga lain yang dikabarkan tinggal bersama adalah neneknya.
Terlihat dalam sebuah live stream, moment dimana IShowSpeed terlihat menelepon neneknya untuk menanyakan bagaimana cara untuk menggunakan air panas di kamar mandinya. Itu menunjukkan bahwa neneknya pun tinggal bersama di rumah itu.
2. Penggemar Berat Cristiano Ronaldo
Dalam streamingnya IShowSpeed menunjukkan bahwa pemahamannya tentang sepak bola masih terbatas. Namun, pada 2021 dalam sebuah streamingnya, muncul superchat yang menanyakan tentang tim sepak bola favoritnya. Darren berteriak “Cristiano Ronaldo suii” setelah salah mengartikan pertanyaan tersebut, lantas potongan rekaman video siaran langsung tersebut langsung viral di internet.
tulis komentar anda