Mengolah Botol Plastik Bekas Jadi Pakaian Anak-Anak

Kamis, 27 Agustus 2020 - 23:23 WIB
"Kami sangat bangga akhirnya bersama Danone-Aqua dapat meluncurkan kampanye Cleaning-Up for the Future ini, untuk mewujudkan visi menjadi 100% sirkular sekaligus menggunakan sumber daya terbarukan. Koleksi pakaian anak-anak berbahan dasar hasil daur ulang botol plastik bekas ini juga merupakan upaya mencapai ambisi H&M untuk 100% menggunakan material daur ulang dan berkelanjutan pada tahun 2030," jelas Communications Manager, H&M Indonesia, Karina Soegarda.

Keseluruhan rantai pasok dari koleksi pakaian anak-anak ini mencerminkan upaya Danone-Aqua dan H&M Indonesia yang secara konsisten menciptakan solusi inovatif atas isu sampah plastik di lautan secara holistik, di mana manfaatnya tidak hanya bagi Indonesia, tapi dapat dirasakan oleh seluruh dunia.

(Baca juga: Kampanye #BeefUp, MLA Pamerkan Keunggulan Daging Merah #TrueAussie )

Kampanye ini juga mengirimkan pesan bahwa solusi yang inovatif dan berdampak luas, hanya dapat tercapai melalui kolaborasi multipihak yang dibangun bersama pelaku industri yang lain, komunitas, LSM, institusi pendidikan, media, dan pemerintah.
(nug)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More