Harga Tiket Konser BABYMONSTER Resmi Dirilis! Cek Detail dan Kategori di Sini
Kamis, 20 Maret 2025 - 22:20 WIB

BABYMONSTER besutan YG Entertainment siap konser di Jakarta. Catat harga dan tanggalnya. Foto/ Instagram
JAKARTA - BABYMONSTER menjadi salah satu grup idola K-Pop besutan YG Entertainment yang mencuri perhatian dengan pengumuman resmi mengenai harga tiket konser mereka di Jakarta.
Setelah sukses debut dan menarik jutaan penggemar di seluruh dunia, kini BABYMONSTER bersiap menyapa penggemarnya secara langsung lewat tur konser yang dinanti-nantikan. Antusiasme pun memuncak sejak kabar tur ini pertama kali mencuat, dengan penggemar berbondong-bondong mencari informasi mengenai jadwal konser, kategori tiket, hingga harga yang ditawarkan.
Informasi mengenai harga tiket BABYMONSTER pun langsung menjadi sorotan. Banyak penggemar yang ingin mengetahui detail harga, cara pembelian, serta benefit yang akan didapatkan. Lantas, berapa harga tiket konser BABYMONSTER dan bagaimana cara mendapatkannya? Simak informasi selengkapnya berikut ini.
CAT 2A/B: Rp 2.550.000 (free standing)
CAT 3A/B: Rp 2.250.000 (free standing)
BLUE: Rp 2.050.000 (numbered seating)
YELLOW: Rp 1.250.000 (numbered seating)
Setelah sukses debut dan menarik jutaan penggemar di seluruh dunia, kini BABYMONSTER bersiap menyapa penggemarnya secara langsung lewat tur konser yang dinanti-nantikan. Antusiasme pun memuncak sejak kabar tur ini pertama kali mencuat, dengan penggemar berbondong-bondong mencari informasi mengenai jadwal konser, kategori tiket, hingga harga yang ditawarkan.
Informasi mengenai harga tiket BABYMONSTER pun langsung menjadi sorotan. Banyak penggemar yang ingin mengetahui detail harga, cara pembelian, serta benefit yang akan didapatkan. Lantas, berapa harga tiket konser BABYMONSTER dan bagaimana cara mendapatkannya? Simak informasi selengkapnya berikut ini.
Harga Tiket Konser BABYMONSTER
CAT 1A/B: Rp 3.550.000 (Tiket sudah termasuk VIP Soundcheck, send-off Package buat 200 orang beruntung dipilih acak, VIP gift, lanyard, early entry, gate khusus buat masuk ke arena konser dan antrean merchandise).CAT 2A/B: Rp 2.550.000 (free standing)
CAT 3A/B: Rp 2.250.000 (free standing)
BLUE: Rp 2.050.000 (numbered seating)
YELLOW: Rp 1.250.000 (numbered seating)
Lihat Juga :
tulis komentar anda