Resep Bistik Lidah Sapi, Bikinnya Cukup Praktis

Selasa, 22 September 2020 - 12:07 WIB
Bunda sudah memiliki ide untuk memasak hari ini? Jika belum, Anda bisa membuat Bistik Lidah Sapi. Membuatnya tidak sesulit yang dibayangkan. Foto/Istimewa.
JAKARTA - Bunda sudah memiliki ide untuk memasak hari ini? Jika belum, Anda bisa membuat Bistik Lidah Sapi. Membuatnya juga mudah. Siapkan saja bahannya, termasuk kaldu, bawang merah , bawang putih, dan kecap.

Selain itu, supaya hidangan ini semakin spesial, beri pelengkap daun selada, kentang, wortel, dan buncis. Untuk membuat, Anda bisa mengikuti resep yang disajikan Endeustv. (Baca juga: RCTI Tayangkan Serial Superhero BIMA S Garapan MNC Animation )

Bahan-bahan:

3 sdm margarin

1 buah (100 g) bawang bombai, iris tipis



4 siung bawang putih, cincang

2 sdt jahe, memarkan

500 g lidah sapi rebus, siap pakai, iris melintang tebal 1 cm

600 ml kaldu sapi
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More