Berat Badan Tetap Naik Walau Rutin Olahraga? Begini Alasannya

Minggu, 01 November 2020 - 07:20 WIB
Ilustrasi. Foto: SINDOnews/Dok
JAKARTA - Olahraga menjadi pilihan utama bagi beberapa orang untuk mendapatkan postur tubuh yang ideal, selain untuk menjaga kesehatan. Namun, tak sedikit pula yang mengeluhkan bahwa bobotnya tidak mengalami perubahan meski telah menjalankan rutinitas olahraga.

Banyak faktor yang memengaruhi kenaikan berat badan meski Anda telah berolahraga, jadi Anda tidak perlu khawatir. Berikut beberapa alasan yang dapat membantu menjawab rasa penasaran Anda tersebut sebagaimana mengutip Runners World.



1. Pilihan Makanan

Makanan yang Anda makan memainkan peran utama dalam berat badan Anda. Mempertahankan pola diet yang tepat yang akan membantu penurunan berat badan dengan cepat. Perhatikan jumlah kalori yang dimakan dan kurangi asupan gula secara keseluruhan. Untuk mengerem rasa lapar, cobalah mengganti camilan yang tidak sehat dengan buah-buahan, biji-bijian dan pilihan makanan sehat lainnya.



2. Cepat Puas pada Hasil

Tantangan terbesar pada diet salah satunya adalah diri sendiri. Banyak orang di luar sana mudah puas ketika sudah mendapatkan hasil yang didapat. Ketika sudah mendapatkan berat badan ideal, orang cenderung meremehkan kembali hasil latihan dan merasa kembali dapat makan seenaknya.



3. Massa Otot Bertambah
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More