Ini 8 Tips Sehat Buka Puasa Agar Gizi di Dalam Tubuh Tetap Seimbang

Sabtu, 09 Mei 2020 - 09:48 WIB
8. Hindari makanan tinggi lemak, garam dan gula

Jika memungkinkan, jauhkan menu buka puasa Anda dari makanan yang memiliki terlalu banyak lemak, garam, atau gula tambahan. Saat memasak, buat resep Ramadhan favorit Anda dengan makanan yang lebih sehat, seperti makanan yang direbus, dipanggang, atau dikukus.

Tambahkan bumbu dan rempah-rempah sebagai pengganti garam untuk membumbui makanan Anda. Selain itu, ganti gula dan minuman manis dengan salad buah. (Deslita Krissanta Sibuea)
(nun)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More