Anak Kembar Syahnaz Sadiqah Terpapar Flu Singapura
Selasa, 04 Mei 2021 - 11:00 WIB
JAKARTA - Dua anak kembar Syahnaz Sadiqah , Zayn dan Zunaira terpapar flu singapura . Kabar kurang sedap ini dibagikan oleh Paula Verhoeven .
Dalam kanal YouTube Baim Paula, model 33 tahun itu menyebut jika buah hati Syahnaz terpapar flu singapura. Namun, kondisi Zayn dan Zunaira dikabarkan berbeda.
"Ternyata teman Kiano, Zayn sama Zunaira juga kena (flu singapura). Kok bisa ya barengan gitu?," kata Paula dikutip Selasa (4/5).
"Jadi Zayn sama Zunaira itu kenanya di waktu yang bersamaan. Jadi Syahnaz bilang kalau Zayn sama Zunaira juga kena. Cuma yang paling parah Zayn, Zunaira nggak begitu parah," sambungnya.
Sebelumnya, istri Baim Wong itu mengungkapkan bahwa putranya, Kiano Tiger Wong , baru-baru ini sempat tertular flu singapura . Menurut penuturan dokter, Kiano kemungkinan besar menderita flu singapura saat tengah berenang beberapa waktu lalu.
Kendati demikian, kini Kiano sudah dinyatakan sehat dan dinyatakan sembuh sehingga ceria seperti biasanya. "Jadi Kiano udah sehat nih bosque, udah bisa main, udah bisa ketawa," jelas Paula.
Sayangnya, Paula menyebut bahwa bekas merah-merah yang terjadi akibat flu singapura masih belum hilang. Oleh karenanya, bocah 1,5 tahun itu masih harus rutin meminum air kelapa dan menggunakan salep agar tubuhnya kembali mulus.
"Kemarin itu Kiano kena flu fingapura, tapi bekas-bekasnya belum hilang nih bosque. Jadi masih rajin pakai salep, sering minum kelapa juga," tutup Paula.
Dalam kanal YouTube Baim Paula, model 33 tahun itu menyebut jika buah hati Syahnaz terpapar flu singapura. Namun, kondisi Zayn dan Zunaira dikabarkan berbeda.
"Ternyata teman Kiano, Zayn sama Zunaira juga kena (flu singapura). Kok bisa ya barengan gitu?," kata Paula dikutip Selasa (4/5).
"Jadi Zayn sama Zunaira itu kenanya di waktu yang bersamaan. Jadi Syahnaz bilang kalau Zayn sama Zunaira juga kena. Cuma yang paling parah Zayn, Zunaira nggak begitu parah," sambungnya.
Sebelumnya, istri Baim Wong itu mengungkapkan bahwa putranya, Kiano Tiger Wong , baru-baru ini sempat tertular flu singapura . Menurut penuturan dokter, Kiano kemungkinan besar menderita flu singapura saat tengah berenang beberapa waktu lalu.
Kendati demikian, kini Kiano sudah dinyatakan sehat dan dinyatakan sembuh sehingga ceria seperti biasanya. "Jadi Kiano udah sehat nih bosque, udah bisa main, udah bisa ketawa," jelas Paula.
Sayangnya, Paula menyebut bahwa bekas merah-merah yang terjadi akibat flu singapura masih belum hilang. Oleh karenanya, bocah 1,5 tahun itu masih harus rutin meminum air kelapa dan menggunakan salep agar tubuhnya kembali mulus.
"Kemarin itu Kiano kena flu fingapura, tapi bekas-bekasnya belum hilang nih bosque. Jadi masih rajin pakai salep, sering minum kelapa juga," tutup Paula.
(dra)
Lihat Juga :
tulis komentar anda