Kabupaten dan Kota di Indonesia Didorong Miliki Subsektor Ekraf Unggulan

Kamis, 04 November 2021 - 23:24 WIB
Selain itu, juga akan dihubungkan dengan para pihak yang berkepentingan, terutama di bidang pengembangan fasilitasi akses pembiayaan untuk mendapatkan akses permodalan.

Untuk mengatasi persoalan klasik permodalan, Hariyanto mengaku telah bekerjasama dengan PMN. "Bagi yang sudah bankabel akan dikembangkan lebih lanjut melalui kerja sama Kemenparekraf dengan Bank rakyat Indonesia (BRI)," bebernya.

Teranyar, Hariyanto mengutarakan jika mereka diarahkan untuk melakukan kolaborasi dan sinergitas dengan APBI. "Jadi bekerjasama dengan asosiasi perbelanjaan yang ada di mal-mal yang ada di kota besar pada saatnya nanti. Itulah upaya upaya kami lakukan," tukasnya.

Dalam kesempatan yang sama, Wali Kota Mataram yang diwakili Asisten Daerah I, Lalu Martawang memaparkan, di Kota Mataram potensi ekonomi kreatif yang bisa dikembangkan antara lain dari bidang kriya.



"Kemudian subsektor kuliner, musik dan seterusnya, sehingga melalui pengembangan kota kreatif inilah unggulan menjadi subsektor menjadi penggalang, pendorong sub-subsektor yang lainnya," ucapnya.
(nug)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More