7 Jajanan Pasar yang Dibungkus Daun Pisang, Sudah Coba?

Sabtu, 13 November 2021 - 07:35 WIB
6. Bongko Mento



Bongko mento adalah salah satu sajian asal Keraton Jepara, Jawa Timur. Sajian yang dibungkus dengan daun pisang ini berisi dadar yang telah diisi dengan tumisan suwiran dada ayam yang dicampur dengan jamur kuping, soun, dan santan. Kue ini bisa menjadi pilihan camilan gurih untuk arisan atau pesta kecil di rumah.



7. Timphan



Timphan adalah sejenis lepat yang berasal dari Aceh. Bahan untuk membuat timphan terdiri dari tepung, pisang, dan santan. Semua bahan diaduk sampai kenyal dan dibuat memanjang. Di dalamnya diisi dengan srikaya atau kelapa parut yang dicampur dengan gula, lalu dibungkus menggunakan daun pisang.
(dra)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More