Kandungan Gula pada Liquid Vape Bahaya untuk Kesehatan, Ini Daftarnya!

Selasa, 23 November 2021 - 18:53 WIB
Kandungan gula pada liquid vape berbahaya untuk kesehatan. Vape dilengkapi oleh liquid yang cenderung memiliki rasa manis dari pemanis buatan atau gula buatan. Foto/Grunge.
JAKARTA - Kandungan gula pada liquid vape berbahaya untuk kesehatan . Vape dilengkapi oleh liquid yang cenderung memiliki rasa manis dari pemanis buatan atau gula buatan yang terkadung di dalamnya.

Berikut kandungan gula pada liquid vape seperti dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (23/11/2021).





1. Sukralosa

Umumnya vape menggunakan sukralosa sebagai pemanis. Sukralosa sendiri memiliki rasa manis yang kuat dan sering digunakan sebagai pengganti gula nol kalori. Meski ada risiko minimal untuk dikonsumsi, memanaskan sukralosa ke suhu tinggi dapat menjadi bahan kimia berbahaya.

2. Ethyl Maltol

Ethyl maltol merupakan senyawa organik sintesis yang digunakan untuk mempermanis liquid vape. Ethyl maltol memiliki aroma manis yang kuat mirip gula karamel.



3. Erythritol
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More