8 Makanan Khas Taiwan yang Wajib Dicicipi saat Liburan, Nomor 4 Paling Unik
Rabu, 03 Agustus 2022 - 20:08 WIB
4. Lotus Seed Feast
Foto/istimewa
Pesta bunga teratai banyak ditemui di Distrik Baihe, Siraya National Scenic Area. Namun, jika wisatawan ingin menikmati berbagai macam olahan bunga teratai, harus disesuaikan dengan musim yang ada. Para petani setempat menggunakan bunga, biji, sekaligus akar teratai sebagai bahan dasar berbagai macam olahan makanan.
Berbagai macam olahan teratai yang dapat dinikmati wisatawan yakni pai teratai, kue kering, agar-agar kacang merah teratai, kue teratai, teh bunga teratai. Masing-masing memberikan pengalaman kuliner tersendiri bagi wisatawan.
5. Ayam Panggang Guanzilling
Foto/Siraya NSA
Ayam panggang di daerah Guanzilling ini merupakan salah satu ayam panggang terbaik di Siraya National Scenic Area. Kulitnya yang renyah dan dagingnya yang lembut, membuat wisatawan kembali lagi untuk mencicipinya.
tulis komentar anda