4 Film Horor Barat Paling Seram, Bikin Merinding dan Tidur Tak Nyenyak
Selasa, 06 September 2022 - 23:20 WIB
JAKARTA - Film horor barat paling seram bisa membuat siapa saja yang menontonnya merasa merinding dan tidur tak nyenyak. Meski demikian, film genre ini selalu menarik perhatian pecinta film dan laris manis di pasaran.
Bahkan, film horor dengan jalan cerita menegangkan itu semakin naik daun pasca pandemi Covid-19. Film horor barat sendiri juga punya tempat khusus di hati penonton Tanah Air.
Ada beberapa pula film horor barat yang dinobatkan sebagai film paling seram. Ini karena jalan ceritanya yang benar-benar menyeramkan. Berani menontonnya?
Berikut daftar film horor barat paling seram seperti dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (6/9/2022).
1. The Exorcist
Foto/Imdb
Pertama ada The Exorcist yang dirilis pada 1973. Film horor lawas ini sukses bikin penonton ketakutan dengan jalan ceritanya.
Bahkan, film horor dengan jalan cerita menegangkan itu semakin naik daun pasca pandemi Covid-19. Film horor barat sendiri juga punya tempat khusus di hati penonton Tanah Air.
Ada beberapa pula film horor barat yang dinobatkan sebagai film paling seram. Ini karena jalan ceritanya yang benar-benar menyeramkan. Berani menontonnya?
Berikut daftar film horor barat paling seram seperti dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (6/9/2022).
Baca Juga
1. The Exorcist
Foto/Imdb
Pertama ada The Exorcist yang dirilis pada 1973. Film horor lawas ini sukses bikin penonton ketakutan dengan jalan ceritanya.
Lihat Juga :
tulis komentar anda