Kolaborasi Slank dan Malikoendang Sang Jawara #IdolaTikTok Sukses Hipnotis Penonton ‘TikTok For You Stage’
Selasa, 01 November 2022 - 18:28 WIB
Selain penampilan kolaborasi Malikoendang-Slank, “TikTok For You Stage" juga disemarakkan dengan kehadiran deretan penyanyi Indonesia lainnya, seperti Mahalini, Ziva Magnolya, Vidi Aldiano, JKT48, MNL48, dan para konten kreator dari sejumlah negara Asia Tenggara, termasuk penampilan ikon K-Pop PSY yang mendunia dengan singlenya yang sangat memorable ‘Gangnam Style’.
Seperti disampaikan General Manager Operations & Marketing, TikTok SEA Angga Anugrah Putra, ‘TikTok for You Stage’ memang panggung untuk semua orang yang punya kreatifitas, “Hal ini sejalan dengan tujuan TikTok untuk menyediakan kesempatan kepada para kreator agar terus berkarya melalui kreativitas di berbagai industri, tak terkecuali industri hiburan dan musik,” ucapnya.
Dia mengatakan, dengan lebih dari 1 miliar pengguna di seluruh dunia, kreator merupakan bagian penting dari TikTok yang terus menginspirasi pihaknya untuk bersama para kreator dari latar belakang beragam melalui platform sebagai kanvas.
Menurut Angga, ‘TikTok For You Stage’ adalah perwujudan langsung dari kolaborasi berbagai konten kreator. “Kami menghidupkan panggung online yang selama ini mereka ramaikan dengan kreativitas tanpa batas, ke panggung offline, bersama nama-nama besar di industri hiburan dari berbagai negara. Ini adalah bentuk apresiasi kami kepada para kreator yang telah menghibur dan menginspirasi masyarakat di tengah berbagai kondisi, khususnya selama dua tahun terakhir," katanya.
Nah untuk kalian yang belum sempat nonton kemeriahan ‘TikTok For You Stage ’, bisa langsung cek #TikTokForYouStage di TikTok untuk keseruan lainnya ya! Ready for what’s next?
Lihat Juga: Sempat Bongkar Perselingkuhan Suami, Ira Nandha Kini Umumkan Hamil Anak Kedua dari Pilot Elmer Syaherman
Seperti disampaikan General Manager Operations & Marketing, TikTok SEA Angga Anugrah Putra, ‘TikTok for You Stage’ memang panggung untuk semua orang yang punya kreatifitas, “Hal ini sejalan dengan tujuan TikTok untuk menyediakan kesempatan kepada para kreator agar terus berkarya melalui kreativitas di berbagai industri, tak terkecuali industri hiburan dan musik,” ucapnya.
Dia mengatakan, dengan lebih dari 1 miliar pengguna di seluruh dunia, kreator merupakan bagian penting dari TikTok yang terus menginspirasi pihaknya untuk bersama para kreator dari latar belakang beragam melalui platform sebagai kanvas.
Menurut Angga, ‘TikTok For You Stage’ adalah perwujudan langsung dari kolaborasi berbagai konten kreator. “Kami menghidupkan panggung online yang selama ini mereka ramaikan dengan kreativitas tanpa batas, ke panggung offline, bersama nama-nama besar di industri hiburan dari berbagai negara. Ini adalah bentuk apresiasi kami kepada para kreator yang telah menghibur dan menginspirasi masyarakat di tengah berbagai kondisi, khususnya selama dua tahun terakhir," katanya.
Nah untuk kalian yang belum sempat nonton kemeriahan ‘TikTok For You Stage ’, bisa langsung cek #TikTokForYouStage di TikTok untuk keseruan lainnya ya! Ready for what’s next?
Lihat Juga: Sempat Bongkar Perselingkuhan Suami, Ira Nandha Kini Umumkan Hamil Anak Kedua dari Pilot Elmer Syaherman
(ars)
tulis komentar anda