5 Film Korea Mirip Bargain yang Bertema Bencana Alam, Nomor 3 Terinspirasi Tsunami Aceh

Rabu, 23 November 2022 - 21:21 WIB
Film Korea banyak yang mengangkat tema tentang bencana alam. Kisah bencana yang dihadirkan pun beragam, mulai tsunami, gunung meletus, hingga wabah penyakit berbahaya. Foto/IMDb
JAKARTA - Film Korea banyak yang mengangkat tema tentang bencana alam. Kisah bencana yang dihadirkan pun beragam, mulai tsunami, gunung meletus, hingga wabah penyakit yang berbahaya.

Untuk Anda penggemar film yang berkisah tentang bencana alam, berikut lima rekomendasi film Korea tentang bencana alam yang cukup menarik.



1. Ashfall (2019)





Foto/IMDb

Film garapan Dexter Studios, Ashfall, mengisahkan tentang bencana yang mengguncang Korea secara tidak terduga, yakni saat Baekdu, gunung tertinggi di Korea, meletus dan menyemburkan abu ke atmosfer.

Saat bencana besar itu terjadi, pakar peledak Korea Selatan, Ha Jung Woo, harus bekerja sama dengan pejabat khusus korea dan pakar geologi Ma Dong SEok. Bencana tersebut bisa mengakibatkan Korea menghilang dari peta dunia untuk selamanya.

2. Flu (2013)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More