12 Pasangan Drama Korea yang Menikah di Kehidupan Nyata, Nomor 6 Rumah Tangganya Bertahan 20 Bulan

Kamis, 12 Januari 2023 - 06:30 WIB


7. Ji Sung dan Lee Bo Young



Foto/Women’s Weekly

Ji Sung dan Lee Bo Young pertama kali bertemu di lokasi syuting drama Save the Last Dance pada 2004. Keduanya kemudian mengonfirmasi hubungan mereka pada 2007. Pasangan ini menikah pada bulan September 2013 dan telah dikaruniai dua orang anak.

8. Joo Sang Wook dan Cha Ye Ryun



Foto/Women’s Weekly

Pasangan ini bekerja sama di drama Glamorous Temptation 2015. Setelah berpacaran, Joo Sang Wook dan Cha Ye Ryun menikah pada Februari 2017.

9. Goo Hye Sun dan Ahn Jae Hyun
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More