Jika Alshad Ahmad Serius dengan Tiara Andini, Hotman Paris Hutapea Siap Buatkan Perjanjian Pranikah

Senin, 27 Maret 2023 - 20:20 WIB
loading...
Jika Alshad Ahmad Serius...
Alshad Ahmad dan Tiara Andini. Foto/Instagram Alshad Ahmad
A A A
BANDUNG - Alshad Ahmad masih terus diperbincangkan oleh publik menyusul terbongkarnya pernikahan sekaligus perceraian dia dengan Nissa Asyifa. Padahal di sisi lain, publik tahu bahwa saat ini Alshad merupakan kekasih Tiara Andini.

Alshad dan Tiara go public soal hubungan mereka pada Maret tahun lalu. Penyanyi jebolan Indonesia Idol itu bahkan sudah mendapat restu dari ibunda Alshad untuk menjalin tali asmara dengan sepupu Raffi Ahmad tersebut.



Ibunda Alshad terkesan menyukai kepribadian Tiara Andini. “Anaknya baik. Kalau saya terserah Yang di Atas. Secara manusia, ya saya suka sama anaknya,” ujar ibu Alshad, Yanti Dwiarti, dikutip dari kanal YouTube Melaney Ricardo, Senin (27/3/2023).

Sementara itu, jauh sebelum kabar pernikahan dan perceraian Alshad dengan Nissa Asyifa menyeruak, pengacara Hotman Paris Hutapea sempat menawarkan untuk membuat perjanjian pranikah pada sang Youtuber jika memang dirinya ingin menikahi Tiara.

Hal tersebut Hotman sampaikan saat berkunjung ke rumah Alshad, di hadapan kedua orang tua pria 27 tahun tersebut. "Oke nanti hubungi saya, langsung bikin perjanjian pranikah untuk menyelamatkan warisan ini," kata Hotman kala itu.



Melaney Ricardo kemudian melanjutkan pertanyaannya tentang kriteria yang harus dimiliki untuk menjadi menantu di keluarga Alshad. Pertanyaan ini rupanya ditanggapi oleh ayah Alshad, yang mengharapkan sosok pendamping Alshad adalah orang baik, bisa menjaga nama baik suami, dan mampu membina rumah tangga.

“Sayang sama kedua keluarga,” ujar Mansyur Ahmad, ayah Alshad.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hotman Paris Bela Paula...
Hotman Paris Bela Paula Verhoeven, Pertanyakan Bukti Perselingkuhan
Hotman Paris Tawari...
Hotman Paris Tawari Paula Verhoeven Jadi Aspri: Saya Akan Buat Kamu Ceria
Kondisi Hotman Paris...
Kondisi Hotman Paris Mulai Membaik: Musuhku, Tunggu Aku Pulang
Ini Alasan Sebenarnya...
Ini Alasan Sebenarnya Hotman Paris Jatuh Sakit, Bukan Digigit Berang-berang
Razman Nasution Doakan...
Razman Nasution Doakan Kesembuhan Hotman Paris yang Dirawat di Singapura
Hotman Paris Bahagia...
Hotman Paris Bahagia Sumpah Advokat Razman Nasution Dibekukan: Sudah Waktunya Bertobat!
Profil dan Biodata Iqlima...
Profil dan Biodata Iqlima Kim, Janda Cantik di Tengah Perselisihan Hotman Paris vs Razman Nasution
Hotman Paris Ledek Razman...
Hotman Paris Ledek Razman Nasution: Dia Sangat Ketakutan Masuk Penjara
Hotman Paris Desak MA...
Hotman Paris Desak MA Larang Pengacara Razman Nasution yang Naik Meja Ikut Sidang Selamanya
Rekomendasi
5 Paus dengan Jabatan...
5 Paus dengan Jabatan Tersingkat, Ada yang Tak Genap 2 Minggu
Wisatawan Asing Mulai...
Wisatawan Asing Mulai Berkurang, Ekonomi AS Diprediksi Rugi Rp1.511 Triliun
SIG Dorong Pertanian...
SIG Dorong Pertanian Berkelanjutan untuk Ketahanan Pangan
Berita Terkini
Daftar Tanggal Merah...
Daftar Tanggal Merah di Bulan Mei 2025: Libur Nasional, Cuti Bersama, dan Long Weekend
38 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 10-11: Kekacauan di Resepsi dan Pertemuan Devan dengan Tyas
1 jam yang lalu
15 Ikan yang Bisa Menurunkan...
15 Ikan yang Bisa Menurunkan Kolesterol Jahat dan Cara Mengonsumsinya
1 jam yang lalu
Rayen Pono Bakal Laporkan...
Rayen Pono Bakal Laporkan Ahmad Dhani Atas Dugaan Penghinaan Marga
2 jam yang lalu
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
3 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 48: Kasih yang Diusir dan Terungkapnya Fakta tentang Jannah
3 jam yang lalu
Infografis
Trump Serius Ancam Iran...
Trump Serius Ancam Iran dengan Kekuatan Militer AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved