Kenang Mendiang Carlo Saba, sang Adik: Udah Kayak Orangtua

Kamis, 20 April 2023 - 17:01 WIB
loading...
Kenang Mendiang Carlo...
Adik kandung Carlo Saba, Denny Saba mengaku kepergian sang kakak menyisakan duka mendalam bagi keluarga. Terutama bagi dirinya yang sudah menganggap seperti orang tua sendiri. Foto/Selvianus Kopong/MPI
A A A
JAKARTA - Adik kandung Carlo Saba , Denny Saba mengaku kepergian sang kakak menyisa duka mendalam bagi keluarga. Terutama bagi dirinya yang menganggap sudah seperti orangtua sendiri.

Sebab, kata Denny, sejak kepergian kakak mereka, Martin Saba pada Februari 2021 lalu. Carlo Saba lah menjadi sosok tertua di keluarga besar mereka.

"Carlo udah kayak orangtua buat kami yang dituakan, dia yang support kami ya,"kata Denny Saba saat ditemui di Rumah Duka Sentosa, di Kawasan Jakarta Pusat, Kamis (20/4/2023).

Hal senada diungkapkan adik Carlo Saba lainnya, Ivan Saba. Ia mengakui bahwa kepergian sang kakak merupakan salah satu kehilangan baginya.



"Setelah kehilangan Martin kakak kami nomor 2 yang menguatkan saya dan Denny termasuk keluarga lain adalah Carlo. Jadi sekarang dia berpulang buat kami sedih banget," jelas Ivan.

Lebih lanjut, Ivan menuturkan semasa hidup, Carlo selalu menekankan adik-adiknya untuk bersikap dewasa. Nilai-nilai itu selalu ditanamkan sang kakak terhadap mereka.

"Dia ngetreat saya dan Verlita sama saja, dia bersikap sebagai seorang kaka yang sama dengan semuanya,"tuturnya.

Saat ini jenazah Carlo Saba yang meninggal dunia di RS Mayapada Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Rabu (19/4/2023) sekitar Pukul 21.54 WIB. Tengah disemayamkan di Rumah Duka Sentosa, Senen, Jakarta Pusat.

Sekadar informasi, Carlo Saba bakal dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Tanah Kusir, Jakarta, Jumat (21/4/2023) pada pukul 10.00 WIB.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Uang Ganti Rugi Tanah...
Uang Ganti Rugi Tanah Proses Cair Rp3,3 Miliar, Berapa Bagian Keluarga Mat Solar?
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun Batalkan Rencana Kirim Uang Belasungkawa pada Keluarga Kim Sae Ron, Netizen Muak!
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun Resmi Ajukan Gugatan Pidana pada Keluarga Kim Sae Ron
Kisah Mat Solar Hilang...
Kisah Mat Solar Hilang di Zaman Orde Baru, Aktivis UI yang Seriusi Politik
Mat Solar Semasa Hidupnya...
Mat Solar Semasa Hidupnya Sering Berangkatkan Tetangganya Umrah
7 Fakta Kasus Kim Soo...
7 Fakta Kasus Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron, Dituntut Minta Maaf hingga Ditinggal Fans
Perjuangan Mat Solar...
Perjuangan Mat Solar Hak Ganti Rugi Tanah Rp3,3 Miliar, Belum Diterima hingga Akhir Hayat
Anak Janji Lanjutkan...
Anak Janji Lanjutkan Jejak Mat Solar Jadi Aktor di Dunia Hiburan
Wasiat Mat Solar ke...
Wasiat Mat Solar ke Anak sebelum Meninggal, Minta Tidak Melupakan Salat
Rekomendasi
Duel Ulang George Kambosos...
Duel Ulang George Kambosos Jr vs Teofimo Lopez Jr di Kelas 63,5 Kg
5 Fakta Timnas Indonesia...
5 Fakta Timnas Indonesia Usai Hancurkan Bahrain: Asa Piala Dunia Terjaga!
Bacaan Wirid setelah...
Bacaan Wirid setelah Salat Hajat Lengkap dengan Artinya
Berita Terkini
Film Snow White Dicap...
Film Snow White Dicap sebagai Kegagalan Terbesar Disney
21 menit yang lalu
Meghan Markle Kembali...
Meghan Markle Kembali Bikin Raja Charles Takut, Gegara Podcast Barunya
1 jam yang lalu
Girang Timnas Indonesia...
Girang Timnas Indonesia Menang, Raffi Ahmad Peluk Erick Thohir
1 jam yang lalu
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Buka Rahasia di Podcast Barunya Mulai April, Singgung Keluarga Kerajaan?
2 jam yang lalu
Isyana Sarasvati Rasakan...
Isyana Sarasvati Rasakan Atmosfer GBK: Gak akan Aku Lupakan
3 jam yang lalu
Jennifer Coppen Dilirik...
Jennifer Coppen Dilirik Justin Hubner saat Unggah Nonton Timnas Indonesia di GBK
3 jam yang lalu
Infografis
Cleopatra Sang Wanita...
Cleopatra Sang Wanita Penakluk, Tak Hanya Terkenal Kecantikannya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved