6 Produk Kecantikan Berbahaya tapi Masih Digunakan, Penasaran Apa Saja?

Jum'at, 12 Mei 2023 - 08:21 WIB
loading...
6 Produk Kecantikan...
Kaum wanita tentu sudah sangat akrab dengan produk kecantikan. Masalahnya, tak semua produk kecantikan ternyata aman digunakan. Foto/Dok Sindonews
A A A
JAKARTA - Anda kaum wanita tentu sudah sangat akrab dengan produk kecantikan . Maklum, untuk menunjang penampilan maka produk kecantikan merupakan sebuah kebutuhan. Masalahnya, tak semua produk kecantikan aman digunakan. Berikut 6 produk kecantikan paling berbahaya yang masih kita gunakan setiap hari.

1.Parfum

6 Produk Kecantikan Berbahaya tapi Masih Digunakan, Penasaran Apa Saja?

Foto/ist

Bahan kimia parfum adalah kombinasi kompleks dari zat sintetis dan / atau alami yang ditambahkan ke produk untuk memberi mereka aroma yang khas. Bahan-bahan ini sarat dengan zat sintetis seperti coumarin, BHT, citral, benzyl salicylate, oxybenzone, dan lilial.

Bahan terakhir, lilial, juga dikenal sebagai butylphenyl methylpropional dan terkait dengan kanker. Uni Eropa telah melarang penggunaannya mulai Maret 2022.

2.Cat Kuku

6 Produk Kecantikan Berbahaya tapi Masih Digunakan, Penasaran Apa Saja?

Foto/totalbeauty.com

Cat kuku mengandung bahan kimia berbahaya yang berpotensi merusak dari sekadar mengubah warna kuku hingga menyebabkan kuku tipis dan rapuh hingga sesuatu yang sedikit lebih berbahaya.

Dalam cat kuku juga ditemukan kadar stirena dalam jumlah tinggi yang berbahaya untuk kulit.Pada dasarnya digunakan dalam produksi plastik dan karet, maka stirena telah dikaitkan dengan iritasi pada kulit, mata, dan saluran pernapasan bagian atas.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
Kisah Agustin Ningsih,...
Kisah Agustin Ningsih, Mantan Karyawan yang Kini Sukses Jadi Beauty Creator Berkat Shopee Live
Aturan Kecantikan yang...
Aturan Kecantikan yang Tak Boleh Dilanggar Wanita Kerajaan, Penampilan Kate dan Markle Tuai Sorotan
Pentingnya Pemberdayaan...
Pentingnya Pemberdayaan Ekonomi bagi Wanita, Bantu Tekan Kasus KDRT
Ahmad Dhani Bikin Marah...
Ahmad Dhani Bikin Marah Netizen Gegara Usulan Nyeleneh Pemain Naturalisasi, Dinilai Rendahkan Wanita
Sarwendah Jatuh Hati...
Sarwendah Jatuh Hati pada Juicy Glow Lip Balm Soulyu, Tahan Lama dan Bikin Bibir Sehat
Kunci Keberhasilan Lina...
Kunci Keberhasilan Lina Prisilla dalam Menghasilkan Talenta Berbakat melalui Star Media Nusantara
Grand Opening Pink Ocean...
Grand Opening Pink Ocean Hadirkan Soulyu di Eastvara Mall BSD!
Tiroid Pengaruhi Kesuburan...
Tiroid Pengaruhi Kesuburan dan Kehamilan, dari Keguguran hingga Kesehatan Mental Anak
Rekomendasi
Atasi Kesenjangan Pasokan...
Atasi Kesenjangan Pasokan Gas Bumi, Pemerintah Diminta Buka Kebijakan Impor
Gara-gara AI Menteri...
Gara-gara AI Menteri Ketenagakerjaan Negara BRICS Kumpul Bareng di Brasil
Tarif Trump dan Ilusi...
Tarif Trump dan Ilusi Perlindungan
Berita Terkini
Kondisi Terakhir Bunda...
Kondisi Terakhir Bunda Iffet sebelum Meninggal, Sempat Dirawat Intensif
3 jam yang lalu
Profil Bunda Iffet,...
Profil Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank yang Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun
3 jam yang lalu
Jenazah Bunda Iffet...
Jenazah Bunda Iffet Akan Dimakamkan di TPU Karet Bivak
3 jam yang lalu
Kabar Duka, Bunda Iffet...
Kabar Duka, Bunda Iffet Meninggal Dunia Usai Dirawat di Rumah Sakit
3 jam yang lalu
Richeese Pizza Kini...
Richeese Pizza Kini Hadir di Indonesia, Berikan Sensasi Baru Buat Pecinta Kuliner Tanah Air
7 jam yang lalu
Ammar Zoni Siap Hirup...
Ammar Zoni Siap Hirup Udara Bebas? Ini Penjelasan Kuasa Hukumnya
7 jam yang lalu
Infografis
3 Amalan Utama di Bulan...
3 Amalan Utama di Bulan Muharram Bertabur Pahala, Apa Saja?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved