Waspada Batuk Tak Sembuh-sembuh, Bisa Jadi Ini Penyebabnya
loading...
A
A
A
JAKARTA - Batuk tak sembuh-sembuh bisa disebabkan karena beberapa hal. Kondisi ini bisa mengganggu aktivitas sehari-hari hingga menyebabkan rasa tidak nyaman.
Batuk sendiri adalah reaksi refleks untuk membersihkan saluran udara dari lendir dan iritasi seperti debu atau asap. Pada umumnya, batuk sembuh dalam tiga minggu.
Namun pada beberapa orang, batuk bisa terjadi berhari-hari dan tentunya ini sangat menyiksa. Apa penyebabnya?
Dilansir dari National Health Service (NHS) Jumat (26/5/2023), ada beberapa penyebab batuk yang tidak kunjung sembuh. Berikut ulasannya.
1. ISPA jangka panjang, seperti bronkitis kronis
2. Asma yang biasanya menyebabkan mengi, sesak dada, dan sesak napas
3. Alergi
4. Bronkiktasis atau kondisi saluran paru-paru melebar secara tidak normal
Batuk sendiri adalah reaksi refleks untuk membersihkan saluran udara dari lendir dan iritasi seperti debu atau asap. Pada umumnya, batuk sembuh dalam tiga minggu.
Namun pada beberapa orang, batuk bisa terjadi berhari-hari dan tentunya ini sangat menyiksa. Apa penyebabnya?
Penyebab Batuk Tak Sembuh-sembuh
Dilansir dari National Health Service (NHS) Jumat (26/5/2023), ada beberapa penyebab batuk yang tidak kunjung sembuh. Berikut ulasannya.
1. ISPA jangka panjang, seperti bronkitis kronis
2. Asma yang biasanya menyebabkan mengi, sesak dada, dan sesak napas
3. Alergi
4. Bronkiktasis atau kondisi saluran paru-paru melebar secara tidak normal