Jakarta E-Prix 2023 Tingkatkan Pariwisata Indonesia

Minggu, 04 Juni 2023 - 18:35 WIB
loading...
Jakarta E-Prix 2023...
Hary Tanoesoedibjo menyebut Jakarta E-Prix 2023 sangat positif dalam mengangkat pariwisata Indonesia ke dunia internasional. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Jakarta E-Prix 2023 berlangsung sukses hari ini. Event ini menarik perhatian masyarakat serta tokoh untuk menyaksikan balapan yang digelar di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, tersebut.

Hary Tanoesoedibjo menyebut pagelaran istimewa ini sangat positif dalam mengangkat pariwisata Indonesia ke dunia internasional.


Jakarta E-Prix 2023 Tingkatkan Pariwisata Indonesia

“Nonton Kejuaraan Dunia Formula-E di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol. Selamat kepada Pemda DKI atas event ini. Wajah Indonesia di-expose lebih dari 100 negara, bagus untuk meningkatkan pariwisata,” ujar Hary seraya membagikan foto kegiatan pada laman Instagram miliknya, Minggu (04/06/2023).

Pada Jakarta E-Prix 2023 di hari kedua ini dimenangkan oleh pembalap Maximilian Günther dari Maserati Msg Racing.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hary Tanoesoedibjo Dukung...
Hary Tanoesoedibjo Dukung Peluncuran Maddie Jewellery, Puji Kreativitas Cucu Tercinta
Angela Tanoesoedibjo...
Angela Tanoesoedibjo Ungkap Harapan Besar di HUT MNC Group ke-35
Hary Tanoesoedibjo Kenang...
Hary Tanoesoedibjo Kenang Awal Mula MNC Group dalam Perayaan HUT ke-35
Angela Tanoesoedibjo...
Angela Tanoesoedibjo Yakin MNC Group Jadi Pusat Inovasi Industri Kreatif Indonesia di HUT ke-35
Park Hyatt Jakarta Suguhkan...
Park Hyatt Jakarta Suguhkan Masters of Food and Wine
1 Juta Pelanggan K-Vision,...
1 Juta Pelanggan K-Vision, Hary Tanoesoedibjo Ingatkan Pentingnya Kekompakan dan Semangat Juang
K-Vision Siap Hibur...
K-Vision Siap Hibur Seluruh Keluarga dengan Tayangan Seru dan Beragam
K-Vision Raih 1 Juta...
K-Vision Raih 1 Juta Pelanggan, Hary Tanoesoedibjo Ungkap 3 Strategi Jitu di Balik Kesuksesan
K-Vision Gelar Syukuran...
K-Vision Gelar Syukuran Merayakan 1 Juta Pelanggan, Bukti Komitmen Sajikan Hiburan Terbaik
Rekomendasi
Puluhan Pos Pengamanan...
Puluhan Pos Pengamanan Jalur Mudik Didirikan di Wilayah Polda Metro, Ini Lokasinya
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Australia vs Timnas Indonesia: Tonton di Sini!
China Kelabakan saat...
China Kelabakan saat Taipan Hong Kong Jual Pelabuhan Terusan Panama Rp368 T ke AS
Berita Terkini
Langganan VISION+ Bayar...
Langganan VISION+ Bayar Pakai GoPay, Dapetin THR 500rb & Jersey Timnas GRATIS!
15 menit yang lalu
Pangeran Harry Hentikan...
Pangeran Harry Hentikan Ambisi Meghan Markle yang Haus Ketenaran
15 menit yang lalu
Tangis Rieke Diah Pitaloka...
Tangis Rieke Diah Pitaloka Pecah Kenang Kebersamaan dengan Mat Solar: Orangnya Begitu Baik
53 menit yang lalu
Kesehatan Mat Solar...
Kesehatan Mat Solar Menurun sebelum Meninggal, Dibawa ke RS Gegara Batuk
1 jam yang lalu
Suasana Rumah Duka Mat...
Suasana Rumah Duka Mat Solar Mulai Ramai Dipadati Pelayat
1 jam yang lalu
Perjuangan Mat Solar...
Perjuangan Mat Solar Melawan Stroke hingga Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Infografis
Market Value Ian Maatsen...
Market Value Ian Maatsen Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved