9 Adegan Film Hollywood yang Disesali Pemainnya, Nomor 6 karena Ciumannya Kurang Lama Waduh!
loading...
A
A
A
7.Jim Carrey (Kick Ass 2)
Foto/Ist
Jim Carrey merasa menyesal sendiri tentang filmnya Kick Ass-2 karena insiden penembakan Sandy Hook. "Aku syuting Kick Ass 2 dua bulan sebelum Sandy Hook dan sekarang aku merasa tak bisa mendukung level kekerasan seperti itu (dalam film). Aku meminta maaf pada semua yang terlibat dalam film. Aku tak malu tapi karena ada insiden ini aku memiliki pikiran yang berbeda," jelas bintang film kocak tersebut.
8.Terence Stamp (Star Wars: The Phantom Menace)
Foto/ist
Terence Stamp girang bukan kepalang saat tahu akan beradu akting dengan Natalie Portman dalam Star Wars: The Phantom Menace.
Ironisnya ia kecewa banget karena saat datang ke lokasi syuting, bukannya bertemu dengan aktris cantik 35 tahun itu, tapi hanya berhadapan dengan kertas yang ditempelkan di tembok. Sutradara kemudian mengungkapkan kalau dialognya dengan sang aktris diambil terpisah. Yap, jadilah Terence harus syuting seorang diri.
9.Maria Schneider (Last Tango In Paris)
Film tahun 1972 "Last Tango In Paris" akhirnya menjadi peristiwa traumatis dan membuat marah Maria Schneider. Selama film, karakter Schneider dimanfaatkan oleh karakter lain dengan cara yang brutal dan mendalam.
Schneider hanya diberi tahu tentang adegan tersebut sesaat sebelum syuting dan merasa tertekan untuk melakukannya. Meskipun dia tidak benar-benar diserang, Schneider merasa tidak manusiawi, malu, dan marah karena pengalaman itu.
Foto/Ist
Jim Carrey merasa menyesal sendiri tentang filmnya Kick Ass-2 karena insiden penembakan Sandy Hook. "Aku syuting Kick Ass 2 dua bulan sebelum Sandy Hook dan sekarang aku merasa tak bisa mendukung level kekerasan seperti itu (dalam film). Aku meminta maaf pada semua yang terlibat dalam film. Aku tak malu tapi karena ada insiden ini aku memiliki pikiran yang berbeda," jelas bintang film kocak tersebut.
8.Terence Stamp (Star Wars: The Phantom Menace)
Foto/ist
Terence Stamp girang bukan kepalang saat tahu akan beradu akting dengan Natalie Portman dalam Star Wars: The Phantom Menace.
Ironisnya ia kecewa banget karena saat datang ke lokasi syuting, bukannya bertemu dengan aktris cantik 35 tahun itu, tapi hanya berhadapan dengan kertas yang ditempelkan di tembok. Sutradara kemudian mengungkapkan kalau dialognya dengan sang aktris diambil terpisah. Yap, jadilah Terence harus syuting seorang diri.
9.Maria Schneider (Last Tango In Paris)
Film tahun 1972 "Last Tango In Paris" akhirnya menjadi peristiwa traumatis dan membuat marah Maria Schneider. Selama film, karakter Schneider dimanfaatkan oleh karakter lain dengan cara yang brutal dan mendalam.
Schneider hanya diberi tahu tentang adegan tersebut sesaat sebelum syuting dan merasa tertekan untuk melakukannya. Meskipun dia tidak benar-benar diserang, Schneider merasa tidak manusiawi, malu, dan marah karena pengalaman itu.
(wyn)