7 Makanan Paling Populer Khas Dayak, Salah Satunya Tempoyak dari Durian yang Difermentasi

Rabu, 02 Agustus 2023 - 11:52 WIB
loading...
7 Makanan Paling Populer...
Suku Dayak, Kalimantan memiliki budaya menarik, juga kuliner. Salah satunya tempoyak. Foto/Instagram.
A A A
Suku Dayak, Kalimantan memang memiliki banyak cerita menarik. Tidak saja budaya, juga kuliner.

Terdapat beragam makanan lezat. Bahkan, ada beberapa kudapan khasnya yang populer. Penasaran apa saja makanan khas Dayak? Berikut ulasannya dari berbagai sumber pada Rabu (2/8/2023):

1. Kue Dange

Makanan ini memiliki rasa gurih dan manis yang khas, perpaduan tepung ketan hitam, kelapa kukus, gula aren dan gula pasir. Semua bahan dicampur, kemudian ditambahkan garam.

Proses pengolahan menggunakn oven atau dibakar di atas kompor. Disantap selagi hangat tentu lebih nikmat.

7 Makanan Paling Populer Khas Dayak, Salah Satunya Tempoyak dari Durian yang Difermentasi


Baca Juga: 10 Makanan yang Dilarang Dikonsumsi di Berbagai Negara, Salah Satunya Indonesia

2. Tempoyak

Tempoyak sudah cukup familiar di masyarakat Indonesia. Ya, makanan ini terbuat dari durian yang difermentasi. Rasanya cenderung asam, tapi tetap bisa ditoleransi lidah.

Biasanya orang Dayak menikmati tempoyak dengan ikan patin, ikan teri, ikan mujair, atau jenis ikan lainnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Its Family Time! Program...
It's Family Time! Program Baru GTV Ajak Kamu Berpetualang Temukan Surga di Penjuru Indonesia Bersama Petualang Cantik!
Kolaborasi dengan 3...
Kolaborasi dengan 3 Ahli, NOD Hadirkan Inovasi Kopi, Dessert, dan Fashion
Its Family Time! Update...
It's Family Time! Update Makanan Viral Chef Approved Sambil Update Wawasan Kuliner di Rating 5 GTV!
Peluncuran OREO Space...
Peluncuran OREO Space Dunk, Biskuit Favorit Tembus Atmosfer
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Jajanan Kaki Lima Terbaik di Dunia, Siomay Juaranya
Rekomendasi Kuliner...
Rekomendasi Kuliner Ala Chef Ini Gak Boleh Kamu Lewatkan!
TWELVE Chinese Dining...
TWELVE Chinese Dining Rilis Menu Wok This Way, Comfort Food Tiongkok Berbalut Gaya Modern
6 Makanan yang Sebaiknya...
6 Makanan yang Sebaiknya Dihindari saat Mudik Lebaran, Bikin Ngantuk
Cara Membuat Ketupat...
Cara Membuat Ketupat Empuk dan Tahan Lama, Sajian Wajib saat Lebaran
Rekomendasi
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
Ambulans Terjebak Macet...
Ambulans Terjebak Macet Parah di Tanjung Priok, Pasien Diturunkan Menuju RS Koja
Berita Terkini
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
4 jam yang lalu
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJINEP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
5 jam yang lalu
50 Ucapan Paskah 2025...
50 Ucapan Paskah 2025 Penuh Doa, Harapan, Kasih untuk Keluarga dan Sahabat
5 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Hari...
10 Contoh Ucapan Hari Paskah untuk Teman Kantor, Penuh Semangat dan Makna Positif
6 jam yang lalu
Sinopsis Film Mangku...
Sinopsis Film Mangku Pocong, Ketika Pocong, Pesugihan, dan Keluarga Jadi Teror Tak Terlupakan
6 jam yang lalu
Alasan Paula Verhoeven...
Alasan Paula Verhoeven Tak Dapat Nafkah Iddah setelah Cerai dari Baim Wong
7 jam yang lalu
Infografis
7 Negara Penjajah Terkejam...
7 Negara Penjajah Terkejam di Dunia, Salah Satunya Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved