Mengintip Mitos dan Fakta Merawat Kulit, Dapatkan Hasil Maksimal

Rabu, 27 September 2023 - 13:00 WIB
loading...
Mengintip Mitos dan...
Sebagian masyarakat menjalankan mitos untuk hasil yang positif, tidak terlepas dalam perawatan kulit. Contohnya, memakan bengkoang agar kulit jadi putih dan bersih. Foto/istimewa.
A A A
JAKARTA - Indonesia merupakan negara yang kental dan melekat akan kebudayaan. Sekian banyak kebudayaan di Indonesia dari berbagai daerah terdapat satu budaya yang berpengaruh terhadap kehidupan sehari hari yaitu, mitos.

Berbagai kejadian dan suatu tindakan selalu lekat terhadap sebab dan akibat yang menimbulkan suatu pantangan selain itu mitos juga kerap dikaitkan dengan legenda dan pepatah. Di Indonesia, sering kali mitos dikaitkan dengan spiritualitas.

Prof. Brian Cronk dari Missouri Western State University mengatakan bahwa mitos dapat tercipta karena manusia selalu mencari alasan di balik suatu peristiwa. Hal ini dapat ditunjukkan dari kegiatan sehari hari yang dilakukan.

Sebagian masyarakat Indonesia menjalankan mitos untuk sebuah hasil yang positif untuk dirinya, tidak terlepas dalam perawatan kulit. Contohnya, memakan bengkoang supaya kulit menjadi putih dan bersih, kemudian menggunakan pasta gigi untuk menghilangkan jerawat pada wajah dan menyisir dengan intensitas yang tinggi untuk mendapatkan rambut yang lebat.

Fokus terhadap permasalahan kulit yang dialami rata-rata masyarakat Indonesia, khususnya wanita Indonesia yang paling merasa tidak percaya diri terhadap kondisi kulit dan wajah dan ukuran tubuh. Ditambah dengan survei yang dilakukan MarkPlus Institute terhadap 9.010 responden wanita dengan rentang usia 12-66 tahun di Indonesia.

Survei tersebut membuahkan hasil yaitu, permasalahan utama yang menjadi perhatian wanita di Indonesia adalah wajah kusam (58,7%), komedo (57,1%), pori-pori besar (51%), dan kerutan (30,3%)

Maraknya mitos yang beredar di masyarakat demi mendapatkan kulit yang sehat, Erha Ultimate berkontribusi untuk mengedukasi dan memberikan solusi permasalahan kulit di Indonesia. Selama 24 tahun lebih berpengalaman menangani masalah kulit yang terjadi, Erha Ultimate terus berkembang dan berinovasi dengan mendengar serta memahami keluhan yang dialami pasien.

Sebanyak lebih dari 24 juta solusi berbagai permasalahan kulit juga telah diselesaikan oleh Skin Expert dan Dermatologist, yang berjumlah sekira 500 dokter dari seluruh cabang.

Perluasan cabang ke berbagai daerah di Indonesia terus dilakukan untuk menjangkau serta mengakomodir masyarakat yang memiliki masalah yang tidak hanya pada kulit, juga masalah pada rambut.

Lebih dari itu, melalui #NyatanyaERHAterNyata, Erha Ultimate memberikan fakta yang lebih baik daripada mitos yang telah beredar dalam mengatasi permasalahan kulit dan rambut ataupun untuk meraih #SkinGoals dan #HairGoals yang diinginkan masyarakat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mengenal Moluskum Kontagiosum,...
Mengenal Moluskum Kontagiosum, Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci
Lawan Infeksi Jamur...
Lawan Infeksi Jamur Kulit dengan 5 Cara Alami yang Ampuh dan Mudah Dilakukan
Cuaca Panas Bikin Kulit...
Cuaca Panas Bikin Kulit Bermasalah? Cegah dengan 4 Tips Perawatan Ini
Lawan Cuaca Panas, Ini...
Lawan Cuaca Panas, Ini 5 Cara Jitu Bikin Kulit Tetap Sehat & Glowing
Cerah & Glowing Saat...
Cerah & Glowing Saat Lebaran? Simak Tips Skincare Ini!
Pengen Ikut Pilates?...
Pengen Ikut Pilates? Yuk Kenali Olahraga yang Satu Ini!
Sahur makin Fresh? Ini...
Sahur makin Fresh? Ini Tips Skincare di Malam Hari
Siap Nyebur? Ini Tips...
Siap Nyebur? Ini Tips Skin-Prep Terbaik sebelum Berenang!
3 Masalah Kulit tang...
3 Masalah Kulit tang Bisa Terjadi selama Puasa
Rekomendasi
Muhammad Ferrari Masuk...
Muhammad Ferrari Masuk Skuad All-Stars Lawan MU, Carlos Pena: Lebih Penting Main di Liga
Pertama di Dunia, Uni...
Pertama di Dunia, Uni Emirat Arab Akan Gunakan AI untuk Membuat Undang-Undang
5 Pangdam Lulusan Akmil...
5 Pangdam Lulusan Akmil 1991 Teman Satu Angkatan Panglima TNI
Berita Terkini
Paula Verhoeven Buka-bukaan...
Paula Verhoeven Buka-bukaan soal KDRT yang Dialaminya: Verbal, Financial Abuse
16 menit yang lalu
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
56 menit yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 2: Renata Menyelidiki Siapa Orang di Balik Pembunuhan Ayahnya
1 jam yang lalu
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Kepergok Kencan di Restoran, Redam Rumor Cerai
2 jam yang lalu
Demi Keutuhan Rumah...
Demi Keutuhan Rumah Tangga, Paula Verhoeven Rela Minta Maaf Saat Dimaki Depan Orang Banyak
3 jam yang lalu
5 Tempat Wisata Terpopuler...
5 Tempat Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Nomor 1 Dijuluki Afrika-nya Jawa!
4 jam yang lalu
Infografis
3 Fakta Hubungan Amerika...
3 Fakta Hubungan Amerika Serikat dan Ukraina Sudah Memburuk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved