4 Jenis Deterjen untuk Cuci Pakaian, Bersih dan Wangi

Selasa, 24 Oktober 2023 - 20:09 WIB
loading...
A A A
Umumnya, deterjen cair digunakan di tempat pencucian baju (laundry). Sebab, lebih praktis dan nyaman digunakan. Selain itu, deterjen cair sangat ideal untuk membersihkan noda lemak dan minyak karena mengandung alkohol etoksilat.

4. Deterjen Kapsul

Disebut deterjen kapsul karena bentuknya menyerupai kapsul. Usut punya usut, deterjen kapsul terbuat dari film polivinil kecil yang mudah larut dengan air.

Deterjen kapsul memiliki penampilan yang sangat menarik. Bentuknya yang kecil dan warna-warni membuat deterjen ini terlihat seperti permen yang manis.

Pemakaian deterjen kapsul ini sama dengan jenis-jenis deterjen lainnya, yakni cukup dilarutkan ke dalam air berisi pakaian kotor. Lama kelamaan, deterjen kapsul ini akan larut dengan air dan menghasilkan busa untuk membersihkan pakaian.

Itulah empat jenis deterjen untuk cuci pakaian yang populer di Indonesia. Dapatkan diskon hingga 77% + Gratis Ongkir (S&K Berlaku) untuk pembelian berbagai jenis deterjen di AladinMall. Nikmati promo belanja hemat lainnya dengan men-download aplikasi AladinMall di Play Store dan App Store.
(tsa)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1227 seconds (0.1#10.140)