Liliana Tanoesoedibjo Harap The Alpha Under 40 Memotivasi untuk Berkarya

Rabu, 08 November 2023 - 20:42 WIB
loading...
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo berharap The Alpha Under 40 yang digelar majalah HighEnd memberikan dampak positif. Salah satunya memotivasi untuk terus berkarya. Foto/Wiwie Heriyani
A A A
JAKARTA - Executive Chairwoman MNC Group Liliana Tanoesoedibjo berharap The Alpha Under 40 yang digelar majalah HighEnd bisa memberikan dampak positif. Salah satunya memotivasi para figur muda Indonesia untuk terus berkarya.

Mengusung tajuk ‘Creating Next Generation Leaders’, The Alpha Under 40 , dikatakan Liliana memberikan apresiasi kepada 20 figur di bawah 40 tahun. Mereka dinilai telah sukses dalam bidang masing-masing hingga mengharumkan nama Indonesia.

“Di tahun ketiga penyelenggaraan The Alpha under 40 ini, HighEnd secara selektif memberikan apresiasi kepada 20 figur inspirasional kebanggaan bangsa yang mengabdikan diri untuk berkarya dan memiliki karakter ‘alpha’,” kata Liliana di iNews Tower, Jakarta (8/11/2023).

Liliana menjelaskan, pada dasarnya karakter ‘alpha’ pada 20 figur terpilih ini memiliki kriteria sebagai pemimpin di masing-masing bidangnya. Mereka juga memiliki sejumlah pencapaian yang dapat memotivasi masyarakat untuk membawa Indonesia menjadi lebih maju.



“Mereka yang menjadi pemimpin dalam bidangnya dengan pencapaian-pencapaian yang dapat memotivasi masyarakat untuk membawa Indonesia menjadi lebih maju,” jelasnya.

“Mereka menjadi panutan bagi masyarakat di sekelilingnya melalui karya dan kreativitas mereka dan tentunya mereka berhasil melalui tahun penuh tantangan dengan semangat tinggi,” sambungnya.

Sebagai informasi, tema yang diusung ‘Creating Next Generation Leaders’ di pergelaran The Alpha Under 40, majalah HighEnd ini memiliki makna tersendiri.

Di mana, diharapkan para pemimpin muda sukses ini dapat menjadi acuan bagi para pemuda Indonesia untuk terus berkreasi dan bekerja keras agar juga dapat mencapai kesuksesan di bidangnya.



Tidak hanya itu, mereka juga diharapkan selalu aktif, kreatif, dan berkarya memberikan kontribusi dalam membantu sesama, membangun negeri serta mengharumkan nama Indonesia di kancah Internasional.

"Kita tahu ketika seseorang diberikan penghargaan tentunya harapannya kita melihat mereka mempunyai semangat lagi, jadi mereka bisa berkarya lebih lagi, dan bisa menghasilkan karya-karya dengan lebih positif dan membangun bangsa tentunya," pungkasnya.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BWAP Miss Indonesia,...
BWAP Miss Indonesia, 300 Warga Banten akan Nikmati Air Bersih dan Fasilitas MCK
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Resmikan Program Air Bersih BWAP Miss Indonesia di Kampung Ciseke Banten
Cetak Sejarah, GOOD...
Cetak Sejarah, GOOD People Network Dinobatkan sebagai Digital Agency of The Year
Konten Kreator Ali Azhar...
Konten Kreator Ali Azhar D Raih Official Selection di World Film Carnival Singapore
Gandeng HighEnd, Natswear...
Gandeng HighEnd, Natswear Hadirkan Koleksi Lebaran Khas Timur Tengah
Daftar Lengkap Pemenang...
Daftar Lengkap Pemenang Oscar 2025, Anora Sabet Best Picture
Intip Isi Goodie Bag...
Intip Isi Goodie Bag Oscar 2025 Senilai Rp3,3 Miliar, Ada Liburan Mewah
Perdana, Salma hingga...
Perdana, Salma hingga The Sinathrya Family Bawa Pulang Trofi Indonesian Inspiring Celebrity Awards 2025
Its Family Time! Bertabur...
Its Family Time! Bertabur Bintang, Jangan Lewatkan Malam Puncak Penghargaan Selebriti Paling Menginspirasi Tahun Ini di GTV!
Rekomendasi
Pakar Pidana: Penegak...
Pakar Pidana: Penegak Hukum Terlibat Korupsi Harus Dihukum Berat
Megawati: Perempuan...
Megawati: Perempuan adalah Tiang Negara, jika Rapuh, Tergulinglah Masa Depan Bangsa
BREAKING NEWS! Paus...
BREAKING NEWS! Paus Fransiskus Meninggal Dunia
Berita Terkini
Kisah Nyata yang Diluar...
Kisah Nyata yang Diluar Nalar! Tenny Tap Ungkap Misteri Arwah Teresita Basa
14 menit yang lalu
Black Panther 3 Ditunda,...
Black Panther 3 Ditunda, Ryan Coogler Pilih Garap Film Lain Lebih Dulu
54 menit yang lalu
5 Gejala Batu Ginjal...
5 Gejala Batu Ginjal yang Terlihat saat Buang Air Kecil
1 jam yang lalu
Jenazah Ricky Siahaan...
Jenazah Ricky Siahaan Diautopsi di Jepang, Diperkirakan Tiba Hari Jumat
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 117: Misi Mulia Lingga & Perkembangan Kandungan Arini
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 214: Tantangan Biru Jelang Pelantikannya Jadi CEO
3 jam yang lalu
Infografis
Buah Lontar Memiliki...
Buah Lontar Memiliki Manfaat yang Sangat Baik untuk Menu Diet
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved