Jerawat Minggat! Ini Urutan Skincare untuk Remaja yang Benar
loading...
A
A
A
JAKARTA - Biar wajah semakin glowing, ketahui terlebih dahulu urutan skincare untuk remaja yang benar. Jangan sampai salah hingga berujung pada kerusakan kulit dan wajah.
Skincare atau perawatan kulit umumnya dilakukan oleh wanita, meski saat ini telah lazim di kalangan pria. Salah satu goal dari skincare adalah kulit mulus, sehat dan glowing.
Skincare yang tepat dan rutin dapat menjaga kesehatan kulit wajah. Skincare juga membantu kulit wajah terhindar dari berbagai permasalahan seperti kulit kusam dan penuaan dini.
Lantas, seperti apa urutan skincare untuk remaja agar kulit wajah sehat dan glowing?
Penting bagi pemula untuk membersihkan wajah dengan face wash atau sabun pembersih wajah . Tujuannya, agar kulit wajah bersih dari debu, bekas makeup dan polusi agar pori-pori tidak tersumbat. Untuk hasil lebih maksimal, kamu bisa melakukan double cleansing. Double cleansing adalah rangkaian membersihkan wajah dengan dua tahap dan dua bahan yang berbeda.
Selesai membersihkan wajah, angkat sisa kosmetik dan minyak berlebih dengan toner. Selain itu, toner juga dapat menyeimbangkan kadar pH kulit, membantu menutrisi kulit, serta mempersiapkan kulit untuk tahapan skincare berikutnya.
Jenis toner terbagi menjadi dua, yaitu hydrating toner dan exfoliating toner. Hydrating toner berfungsi untuk melembapkan kulit dan membuat kulit terasa lebih segar. Sementara exfoliating toner berguna untuk mengangkat sel kulit mati.
Penggunaan serum sangat penting untuk kulit wajah. Sebelum memakai serum, perhatikan jenis kulit dan varian yang akan kamu pakai. Sebab, ada banyak varian serum yang beredar di pasar dan. Ada jenis serum untuk mengatasi noda hitam, khusus melembapkan kulit wajah, mengurangi minyak berlebih, mencegah penuaan dini dan banyak lagi peruntukkan lainnya. .
Tujuan utama dari tahap ini adalah membantu mengontrol produksi minyak, menghaluskan tekstur kulit, dan meningkatkan kesehatan lapisan pelindung kulit. Pemilihan jenis moisturizer yang tepat juga penting.
Agar tak salah pilih, kamu juga bisa berkonsultasi pada ahli atau dokter untuk mengetahui jenis kulit agar sesuai dengan produk yang digunakan.
Ternyata, sunscreen adalah kunci utama dari rangkaian skincare. Sunscreen atau tabir surya, terutama untuk pemula, wajib dipakai secara rutin untuk melindungi kulit dari sinar matahari. Sebab, sinar UVA dan UVB matahari dapat berdampak buruk bagi kulit seperti kulit kering, resiko kanker, sunburn (kulit terbakar sinar matahari) hingga penuaan dini.
Itulah urutan skincare untuk remaja yang bisa bikin wajah auto glowing. Dapatkan diskon hingga 62% untuk pembelian peralatan olahraga Girik Indo Store di AladinMall . Nikmati fasilitas Gratis Ongkir dan promo belanja hemat lainnya dengan men-download aplikasi AladinMall di Play Store dan App Store . Jangan lupa kunjungi Blog AladinMall untuk mendapatkan berbagai informasi, tips dan review produk kebutuhanmu.
Skincare atau perawatan kulit umumnya dilakukan oleh wanita, meski saat ini telah lazim di kalangan pria. Salah satu goal dari skincare adalah kulit mulus, sehat dan glowing.
Skincare yang tepat dan rutin dapat menjaga kesehatan kulit wajah. Skincare juga membantu kulit wajah terhindar dari berbagai permasalahan seperti kulit kusam dan penuaan dini.
Lantas, seperti apa urutan skincare untuk remaja agar kulit wajah sehat dan glowing?
Skincare untuk Remaja
1. Membersihkan wajah
Penting bagi pemula untuk membersihkan wajah dengan face wash atau sabun pembersih wajah . Tujuannya, agar kulit wajah bersih dari debu, bekas makeup dan polusi agar pori-pori tidak tersumbat. Untuk hasil lebih maksimal, kamu bisa melakukan double cleansing. Double cleansing adalah rangkaian membersihkan wajah dengan dua tahap dan dua bahan yang berbeda.
2. Toner
Selesai membersihkan wajah, angkat sisa kosmetik dan minyak berlebih dengan toner. Selain itu, toner juga dapat menyeimbangkan kadar pH kulit, membantu menutrisi kulit, serta mempersiapkan kulit untuk tahapan skincare berikutnya.
Jenis toner terbagi menjadi dua, yaitu hydrating toner dan exfoliating toner. Hydrating toner berfungsi untuk melembapkan kulit dan membuat kulit terasa lebih segar. Sementara exfoliating toner berguna untuk mengangkat sel kulit mati.
3. Gunakan Serum
Penggunaan serum sangat penting untuk kulit wajah. Sebelum memakai serum, perhatikan jenis kulit dan varian yang akan kamu pakai. Sebab, ada banyak varian serum yang beredar di pasar dan. Ada jenis serum untuk mengatasi noda hitam, khusus melembapkan kulit wajah, mengurangi minyak berlebih, mencegah penuaan dini dan banyak lagi peruntukkan lainnya. .
4. Moisturizer
Tujuan utama dari tahap ini adalah membantu mengontrol produksi minyak, menghaluskan tekstur kulit, dan meningkatkan kesehatan lapisan pelindung kulit. Pemilihan jenis moisturizer yang tepat juga penting.
Agar tak salah pilih, kamu juga bisa berkonsultasi pada ahli atau dokter untuk mengetahui jenis kulit agar sesuai dengan produk yang digunakan.
5. Rutin Menggunakan Sunscreen
Ternyata, sunscreen adalah kunci utama dari rangkaian skincare. Sunscreen atau tabir surya, terutama untuk pemula, wajib dipakai secara rutin untuk melindungi kulit dari sinar matahari. Sebab, sinar UVA dan UVB matahari dapat berdampak buruk bagi kulit seperti kulit kering, resiko kanker, sunburn (kulit terbakar sinar matahari) hingga penuaan dini.
Itulah urutan skincare untuk remaja yang bisa bikin wajah auto glowing. Dapatkan diskon hingga 62% untuk pembelian peralatan olahraga Girik Indo Store di AladinMall . Nikmati fasilitas Gratis Ongkir dan promo belanja hemat lainnya dengan men-download aplikasi AladinMall di Play Store dan App Store . Jangan lupa kunjungi Blog AladinMall untuk mendapatkan berbagai informasi, tips dan review produk kebutuhanmu.
(dra)