Tips dan Trik Masak Semur Jengkol, Dijamin Bikin Ketagihan saat Sahur

Minggu, 24 Maret 2024 - 00:43 WIB
loading...
Tips dan Trik Masak...
Semur jengkol menjadi salah satu makanan yang disukai banyak masyarakat Indonesia. Anda pun bisa membuatnya di rumah. Foto/ Instagram
A A A
JAKARTA - Semur jengkol menjadi salah satu makanan yang disukai banyak masyarakat Indonesia. Ini karena rasanya yang lezat. Namun, untuk membuatnya tidak mudah. Salah-salah bisa membuat jengkol jadi bau di mulut atau sensasi rasanya menjadi berkurang.

Untuk itu, dibutuhkan tips dan trik membuat semur jengkol yang bikin nagih. Jebolan MasterChef Indonesia, Fajar Alam, lewat akun Instagram @fajaralam_s berbagi resep membuat semur jengkol. Berikut resepnya.


Resep Semur Jengkol

BAHAN MASAK
- 500 gr jengkol tua
- 8 lembar daun salam
- 10 lembar daun jeruk
- 6 siung bawang merah, iris
- 2 cm lengkuas, geprek
- 4 lembar daun salam
- 4 lembar daun jeruk
- 3 batang serai, geprek
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1/4 sdt pala bubuk
- 10 sdm kecap
- 500 ml air matang

BUMBU HALUS
- 6 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 5 buah cabe merah keriting



CARA MEMASAK
1. Rebus jengkol dengan daun salam dan daun jeruk, biar mengurangi bau jengkolnya, rebus selama 30 menit.
2. Geprek jengkol biar lebih empuk.
3. Tumis bahan-bahan lainnya sampai harum, masukan jengkol, biar rasa semur lebih terasa dan meresap aduk merata dengan kecap membuat warna semurnya menarik.
4. Masak sampai kuah agak mengental, angkat dan sajikan.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Menu Lengkap untuk...
3 Menu Lengkap untuk Sajian Keluarga yang Praktis, Untung Ada Rudy: Semua Bisa Makan Enak!
Tom Yum Seafood ala...
Tom Yum Seafood ala Yulita Intan: Resep Segar yang Wajib Dicoba!
Sambal Daging ala Yulita...
Sambal Daging ala Yulita Intan: Resep Sederhana yang Penuh Rasa!
Ayam Goreng Kremes Cabe...
Ayam Goreng Kremes Cabe Ijo: Lezat dan Renyah ala Mama Yulita Intan
Lasagna ala Mama Yulita...
Lasagna ala Mama Yulita Intan: Resep Lezat yang Mudah Dibuat di Rumah
Resep Sapo Tahu Udang...
Resep Sapo Tahu Udang ala Mama Yulita Intan, Lezat dan Mudah Dibuat di Rumah
Resep Sayur Lodeh Salmon...
Resep Sayur Lodeh Salmon ala Mama Yulita Intan, Gurih dan Praktis!
Lezatnya Kue Bugis Mandi...
Lezatnya Kue Bugis Mandi ala Mama Yulita Intan, Mudah dan Tradisional
Resep Mango Sticky Rice...
Resep Mango Sticky Rice Ala Mama Yulita Intan, Mudah dan Lezat untuk Dicoba di Rumah
Rekomendasi
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
Kedubes Vatikan Bakal...
Kedubes Vatikan Bakal Dibuka Besok untuk Masyarakat yang Ingin Berkabung Paus Fransiskus
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
7 jam yang lalu
Rofiah Wujudkan Semangat...
Rofiah Wujudkan Semangat Kartini dengan Gerakkan Ekonomi Desa
7 jam yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
7 jam yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
7 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
8 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
8 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved