Aghnia Punjabi Merasa Bersalah usai sang Anak Dianiaya: Saya Pun Harusnya Dihukum Saja

Minggu, 31 Maret 2024 - 15:01 WIB
loading...
Aghnia Punjabi Merasa...
Selebgram Aghnia Punjabi merasa bersalah usai sang anak menjadi korban penganiayaan asisten rumah tangganya, IDS. Foto/ Instagram
A A A
JAKARTA - Selebgram Aghnia Punjabi merasa bersalah usai sang anak menjadi korban penganiayaan asisten rumah tangganya, IDS. Dia pun mencurahkan isi hatinya di media sosial.

Paska IDS resmi ditetapkan sebagai tersangka, selebgram asal Malang ini masih tetap memberikan update mengenai kondisi sang putri.



Baru-baru ini Aghnia curhat tentang hancurnya perasaan melihat sang putri memar akibat penganiayaan tersebut.

“Dengan segala kerendahan hati saya, tidak ada saya membela diri. Saya bukan ibu yang sempurna,” ungkap Aghnia di unggahan Instagram-nya, @emyaghnia, Minggu (31/3/2024).

Atas kejadian itu, Aghnia seakan ikut menyalahkan dirinya karena apa yang menimpa sang putri. Dia mengatakan bahwa dirinya juga pantas dihukum seperti sang pengasuh lantaran merasa lalai menjadi orang tua.

“Bukan hanya suster itu yang berhak mendapatkan hukuman, saya pun harusnya dihukum saja,” ungkap Aghnia.

Meski merasa hancur sebagai seorang ibu, Aghnia mengungkap dirinya selalu menginginkan yang terbaik untuk anak-anaknya. Ia selalu ingin buah hatinya mendapatkan hak-hak yang sudah seharusnya ia berikan untuk anak-anaknya.

“Tapi demi Allah saya selalu memberikam yang terbaik untuk anak saya, perhatian penuh, pendidikan, perawatan, makanan, dan semua keperluannya,” jelasnya.

Curhatan Aghnia Punjabi ini pun sontak mengundang komentar para netizen. Banyak warganet memberikan dukungan untuk Aghnia dan mendoakan kesembuhan sang putri baik fisik maupun psikisnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Inilah Arti dan Cara...
Inilah Arti dan Cara Membuat Tren Velocity yang Viral di Tiktok
Selebgram Isa Zega Pasrah...
Selebgram Isa Zega Pasrah Lebaran di Penjara: Gak Masalah
Kasus Codeblu Memanas!...
Kasus Codeblu Memanas! Tak Ada Kata Maaf Clairmont Tempuh Jalur Hukum, Kerugian Rp5 Miliar
Its Family Time! Gak...
Its Family Time! Gak Perlu Scroll Berjam-jam Semua Tren Viral Ada di Kisah Viral Specta GTV!
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
Kronologi Selebgram...
Kronologi Selebgram Michelle Halim Diduga Doxing Anak di Bawah Umur, Netizen: Jahat Banget
Mengenal Sarah Maria...
Mengenal Sarah Maria Istri Dokter Oky Pratama, Bule Cantik yang Jadi Mualaf
Profil Dokter Oky Pratama,...
Profil Dokter Oky Pratama, Dikaitkan Video Viral Dipanggil Sayang Seorang Pria di Kamar Hotel
Kronologi Selebgram...
Kronologi Selebgram Rizki Amelia Jadi Korban Penggelapan Dana Rp2,1 Miliar, Ditipu Karyawan Sendiri
Rekomendasi
Pemudik Diimbau Waspadai...
Pemudik Diimbau Waspadai 2 Titik Rawan Macet di Jalur Gentong Malangbong Garut
Mengapa NATO Akan Bangkut...
Mengapa NATO Akan Bangkut jika Tidak Beradaptasi dengan Cepat?
Tawanan Israel di Gaza...
Tawanan Israel di Gaza Peringatkan Bom Zionis Membahayakan Nyawa Mereka
Berita Terkini
Jennifer Coppen Dilirik...
Jennifer Coppen Dilirik Justin Hubner saat Unggah Nonton Timnas Indonesia di GBK
11 menit yang lalu
Atta Halilintar Tiru...
Atta Halilintar Tiru Selebrasi Ole Romeny, Ternyata Ini Makna Gaya Tangan di Bawah Dagu
51 menit yang lalu
Mantan Pacar Sebut Kematian...
Mantan Pacar Sebut Kematian Kim Sae Ron Disebabkan Masalah Pernikahan dan Keluarga
1 jam yang lalu
Alasan Pilu Putri Diana...
Alasan Pilu Putri Diana Selalu Menundukkan Kepalanya, Bukan sedang Marah
2 jam yang lalu
Suami Kim Sae Ron Akhirnya...
Suami Kim Sae Ron Akhirnya Muncul, Akui Menikah 12 Januari 2025
3 jam yang lalu
Raffi Ahmad Disemprot...
Raffi Ahmad Disemprot MUI Buntut Jadikan Janda sebagai Candaan, Langsung Minta Maaf
4 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus Marah...
Paus Fransiskus Marah Anak-anak Gaza Dibom oleh Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved