21 Penyakit yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan Mulai Juni 2024

Selasa, 04 Juni 2024 - 10:00 WIB
loading...
21 Penyakit yang Tidak...
Ada 21 penyakit yang tidak ditanggung BPJS Kesehatan mulai Juni 2024. Ini menyusul kebijakan pemerintah yang mengganti sistem kelas BPJS Kesehatan menjadi KRIS. Foto/dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Ada 21 penyakit yang tidak ditanggung BPJS Kesehatan mulai Juni 2024. Ini menyusul kebijakan pemerintah yang mengganti sistem kelas BPJS Kesehatan menjadi KRIS atau Kelas Rawat Inap Standar.

Sistem KRIS ini berlaku di semua rumah sakit selambatnya Juni 2025. Dengan menerapkan KRIS, sistem kelas 1, 2, dan 3 BPJS Kesehatan tidak berlaku lagi.

Ini artinya, semua peserta BPJS Kesehatan akan merasakan manfaat yang sama. Di mana tidak didasari besaran iuran bulanan seperti sebelumnya.

Daftar Penyakit yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan Mulai Juni 2024



Berikut daftar penyakit yang tidak ditanggung BPJS Kesehatan mulai Juni 2024 dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (4/6/2024).



1. Perawatan dengan tujuan untuk estetika dan kecantikan, seperti operasi plastik.

2. Penyakit setara wabah atau yang dianggap kejadian luar biasa.

3. Perawatan meratakan gigi, atau biasa disebut ortodonti.

4. Penyakit karena ketergantungan obat atau mengonsumsi alkohol.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Waspada Sindrom Gadget...
Waspada Sindrom Gadget Neck, Nyeri Tengkuk Akibat Terlalu Lama Menatap Layar
Cara Alami Membantu...
Cara Alami Membantu Pernapasan Lebih Lega Tanpa Perlu Obat
10 Hal yang Merusak...
10 Hal yang Merusak Otak, Nomor 5 Wajib Diwaspadai Para Jomblo
Waspada! Ini 5 Makanan...
Waspada! Ini 5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Merusak Otak
6 Penyebab Pendarahan...
6 Penyebab Pendarahan Otak seperti yang Dialami Titiek Puspa, Gejalanya Sakit Kepala
10 Gerakan Yoga sebelum...
10 Gerakan Yoga sebelum Makan untuk Meredakan Asam Lambung
Minum Air Kelapa, Pria...
Minum Air Kelapa, Pria Ini Terinfeksi Jamur Mematikan dan Meninggal Akibat Kerusakan Otak
8 Rahasia Orang Jepang...
8 Rahasia Orang Jepang Hidup Sehat dan Panjang Umur
Libur Lebaran 2025 Akan...
Libur Lebaran 2025 Akan Berakhir, Waspada Post Holiday Blues
Rekomendasi
Utusan Khusus Presiden...
Utusan Khusus Presiden Setiawan Ichlas Undang Ustaz Adi Hidayat Hadiri Tabligh Akbar di Palembang
Apa Itu 50501? Gerakan...
Apa Itu 50501? Gerakan Perlawanan Melawan Donald Trump di AS
7 Kapolda Jabar Masa...
7 Kapolda Jabar Masa Jabatan 2 Tahun, Ada yang Melesat Jadi Kapolri
Berita Terkini
Jon Bon Jovi Dikabarkan...
Jon Bon Jovi Dikabarkan Meninggal Dunia, Penggemar Geger
37 menit yang lalu
Sutradara Sebut Penampilan...
Sutradara Sebut Penampilan Donald Trump di Home Alone 2 sebagai Kutukan
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 213: Syarat Noah bagi Maudy dan Penyelidikan Amira
2 jam yang lalu
Cinta Laura Prihatin...
Cinta Laura Prihatin Marak Kasus Pelecehan Seksual: Aku Sakit Hati
2 jam yang lalu
Tips Jitu Ibu Rumah...
Tips Jitu Ibu Rumah Tangga Jadi Kreator Kuliner Sukses, Modal HP dan Niat!
3 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 9: Usaha Jenny Menggagalkan Pernikahan Devan dan Alya
3 jam yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved