Ini 5 Tipe Liburan untuk Hilangkan Stress, Pilih yang Mana?

Kamis, 20 Juni 2024 - 11:57 WIB
loading...
Ini 5 Tipe Liburan untuk Hilangkan Stress,  Pilih yang Mana?
Wisata Medis, salah satu jenis liburan ini populer terutama untuk bidang estetika seperti operasi plastik dan transplantasi rambut.
A A A
JAKARTA - Kesibukan atas rutinitas sehari - hari bisa mengakibatkan stress yang dapat berdampak buruk pada kehidupan kita sebagai individu dan keluarga, oleh karena itu kita perlu rehat sejenak dari rutinitas yang monoton untuk bersantai sejenak dari berbagai aspek kehidupan, bersenang-senang dan mengalami sesuatu diluar rutinitas harian.

Hal ini dapat dimulai dengan mencicipi beragam kuliner, ataupun melakukan aktivitas-aktivitas yang jarang Anda belum sempat ataupun mungkin anda tidak punya waktu untuk melakukannya. Berikut adalah Beberapa tipe liburan yang mungkin bisa menginspirasi anda untuk dilakukan:

1. Liburan Keluarga. Liburan keluarga dapat membuat hubungan antar anggota keluarga semakin harmonis secara emosional, maupun fisikly. Dan Dimana waktu ini dapat digunakan untuk mengetahui perkembangan kehidupan masing-masing anggota keluarga, atau hanya bersantai di lingkungan yang berbeda sambil menciptakan memori kebersamaan.

2. Liburan Petualangan. Liburan petualangan biasanya dilakukan oleh mereka yang mencari pengalaman penuh adrenalin jauh dari kehidupan sehari-hari mereka, seperti arung jeram, menyelam, bersepeda gunung, berkuda, berselancar dan lain-lain.

3. Menjelajah Kota Liburan Kota. Ini adalah kunjungan singkat ke sebuah kota yang ingin Anda jelajahi dan nikmati. Liburan ini biasanya populer di kalangan milenial dan pasangan muda yang menjelajahi dunia. Selama liburan, Anda dapat menikmati berbelanja, wisata kuliner untuk mencicipi berbagai masakan, mengobrol dengan orang lokal untuk merasakan budaya mereka sampai menjelajahi museum, tempat seni dan budaya.

4. Ekowisata Lingkungan dan industri perjalanan berkaitan sangat erat. Tidak mengherankan bahwa semakin banyak orang yang melakukan liburan Ekowisata di Taman Nasional maupun di desa wisata seperti Taman Nasional Komodo NTT, Raja Ampat Papua Barat, Tangkahan Sumatra Utara Jenis liburan ini dirancang untuk berkegiatan di alam bebas.

5. Wisata Medis. Jenis liburan ini populer terutama untuk bidang estetika seperti operasi plastik dan transplantasi rambut. Para pasien biasanya berlibur sambil melakukan tindakan operasi untuk mempercantik diri.

Salah satu destinasi medical tourism yang saat ini populer adalah transplantasi rambut di Turki, dimana industri ini telah menjadi salah satu sumber devisa bagi negara.

Di Indonesia, Bali telah menjadi salah satu tujuan wisata medis terutama untuk tindakan operasi plastik dan hair transplant. Banyak turis dari Australia dan negara - negara lain melakukan hair transplant di Farmanina Clinic Bali yang beralamat di Jl. Raya Puputan no 108C Renon Denpasar.

Jadi apakah mom and dad siap Bali memanggil kali ini, dan apakah sudah siap kembali setelah liburan dengan mood yang fresh dan penampilan yang semakin membuat lebih PD? untuk informasi Farmanina Clinic mom and dad dapat mengunjungi IG @farmaninaclinic.
(tar)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1265 seconds (0.1#10.140)
pixels