Penjelasan Ending Film Kabut Berduri, Daftar Korban dan Pembunuhnya

Kamis, 01 Agustus 2024 - 18:52 WIB
loading...
Penjelasan Ending Film...
Ending film Kabut Berduri memaparkan para korban dan pembunuhnya, meski tak semuanya digambarkan secara eksplisit. Foto/Netflix
A A A
JAKARTA - Ending film Bukit Berduri menyisakan pertanyaan, terutama terkait dua scene di ujung ceritanya.

Bukit Berduri yang tayang di Netflix adalah film dengan plot whodunnit atau teka-teki tentang identitas pelaku dari serangkaian kasus pembunuhan. Cerita ini dipadukan dengan isu sosial, politik, dan trauma masa lalu dengan latar di Pulau Borneo, tepatnya di perbatasan Indonesia dan Malaysia.

Buat kamu yang sudah menonton tapi masih bingung dengan jalan cerita maupun ending film ini, berikut ulasannya.


Penjelasan Ending Film Bukit Berduri


1. Daftar Korban dan Pembunuh dalam Film Bukit Berduri

Penjelasan Ending Film Kabut Berduri, Daftar Korban dan Pembunuhnya

Foto: Netflix

Korban pertama yang ditunjukkan dalam cerita adalah Thoriq Herdian, anggota TNI yang bertugas patroli di perbatasan. Hanya kepalanya saja yang ditemukan, dengan kondisi tertebas.

Namun secara kronologi, Thoriq bukanlah korban pertama, melainkan Asraf atau korban ke-3 dalam cerita. Ia adalah pria dengan tato kepala garuda di tangannya.

Asraf dibunuh oleh Thoriq, atas perintah Agam (Kiki Narendra) yang membayarnya. Motif Agam adalah karena Asraf mencuri duitnya.

Setelah membunuh Asraf, Thoriq mengirimkan kepala Asraf ke Agam. Agam lantas membakar kepala Asraf.

Korban berikutnya adalah Juwing, aktivis Dayak yang secara keras menentang perdagangan manusia. Ia juga dibunuh oleh Thoriq.

Namun tak jelas identitas pihak yang menyuruh Thoriq membunuh Juwing. Meski begitu, hampir pasti Juwing dibunuh karena aktivitasnya yang ingin menghilangkan praktik perdagangan manusia di Borneo.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Its Family Time! GTV...
Its Family Time! GTV Punya Series yang Seru Buat Ditonton Bareng Keluarga saat Akhir Pekan!
Robert Downey Jr Ditolak...
Robert Downey Jr Ditolak Jadi Dokter Doom, Sempat Bujuk Russo Brothers
Gak Hanya tentang Robot...
Gak Hanya tentang Robot Bertarung! Ini Hal Menarik Film Transformers, Nonton di VISION+
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Tertawa Paling Akhir, Siapkan Podcast usai Acara Masaknya Penuh Kritik
Kontroversi Snow White...
Kontroversi Snow White 2025, Tidak Ada Kurcaci, Pangeran hingga Keterlibatan Artis Israel
Marvel Bikin Fantastic...
Marvel Bikin Fantastic Four Tersesat dalam Waktu
Produksi Film Snow White...
Produksi Film Snow White Live Action Disebut Buat Orang Kehilangan Pekerjaan
Sinopsis Film Snow White...
Sinopsis Film Snow White Live Action, Petualangan dan Misi Menyelamatkan Kerajaan dari Ratu Jahat
Motif Tersembunyi Victoria...
Motif Tersembunyi Victoria Beckham di Film Dokumenter Netflix
Rekomendasi
Ramadan Under The Dome...
Ramadan Under The Dome dan Road to Masjid Agung Langkah Awal Pembangunan Fasilitas Ibadah di PIK 2
Pemprov Jateng Hapus...
Pemprov Jateng Hapus Tunggakan dan Denda Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Waktunya
Juniver Apresiasi Usulan...
Juniver Apresiasi Usulan Peradi SAI Diterima Komisi III DPR, Advokat Diberi Hak Imunitas
Berita Terkini
Sepenting Waterproofing...
Sepenting Waterproofing pada Dinding? Berikut Penjelasannya
6 menit yang lalu
Luna Bijl Kekasih Maarten...
Luna Bijl Kekasih Maarten Paes Tiba di Indonesia, Tuai Pujian saat Diajak Velocity Bareng Fans
26 menit yang lalu
Arus Mudik Lebaran Dimulai!...
Arus Mudik Lebaran Dimulai! Temani Perjalananmu dengan Tontonan VISION+
1 jam yang lalu
Alasan Penahahan Nikita...
Alasan Penahahan Nikita Mirzani Diperpanjang, Dipastikan Lebaran di Penjara
1 jam yang lalu
Profil dan Biodata Steven...
Profil dan Biodata Steven Wongso, Kekasih Arafah Rianti yang Jadi Mualaf di Bulan Ramadan
2 jam yang lalu
3 Foto V BTS setelah...
3 Foto V BTS setelah Menurunkan Berat Badan 10 Kg, Netizen: Dia Terlihat Sempurna
2 jam yang lalu
Infografis
Diprediksi Puncak Arus...
Diprediksi Puncak Arus Mudik dan Arus Balik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved