4 Potret Veddriq Leonardo, Atlet Panjat Tebing Peraih Emas Olimpiade 2024 untuk Indonesia

Kamis, 08 Agustus 2024 - 19:39 WIB
loading...
4 Potret Veddriq Leonardo,...
Veddriq Leonardo berhasil meraih medali emas untuk Indonesia di ajang Olimpiade Paris 2024. Foto/Instagram Veddriq Leonardo
A A A
JAKARTA - Veddriq Leonardo berhasil meraih medali emas untuk Indonesia di ajang Olimpiade Paris 2024. Kepastian itu didapat usai Veddriq berhasil menang melawan Wu Peng asal China di cabor panjat tebing.

Berlaga di Le Bourget Sport Climbing Venue pada Kamis (8/8/2024), Veddriq Leonardo menang dengan catatan waktu 4,75 detik. Ini merupakan medali emas pertama bagi kontingen Indonesia di Olimpiade Paris 2024. Sebelumnya, Indonesia baru merebut satu medali perunggu dari atlet bulutangkis Gregoria Mariska Tunjung.

Pencapaian ini membuat publik penasaran mengenai sosok Veddriq Leonardo. Intip dulu potret atlet 27 tahun itu, yang dihimpun dari akun Instagram @veddriq berikut ini.


1. Senyum Merekah di Atas Podium

4 Potret Veddriq Leonardo, Atlet Panjat Tebing Peraih Emas Olimpiade 2024 untuk Indonesia

Instagram Veddriq Leonardo

Veddriq memang belum memamerkan potret dirinya bersama medali emas yang didapatnya di ajang Olimpiade Paris 2024. Namun, kira-kira seperti inilah gambaran ketika Veddriq berada di atas podium dengan senyum merekah saat dikalungi medali.

2. Rajin Nge-gym

4 Potret Veddriq Leonardo, Atlet Panjat Tebing Peraih Emas Olimpiade 2024 untuk Indonesia

Instagram Veddriq Leonardo

Untuk menjaga kebugaran tubuhnya, bukan rahasia lagi jika atlet memiliki rutinitas nge-gym, seperti yang dilakukan Veddriq yang rutin nge-gym dan berolahraga.

3. Gigih Berjuang sampai Tangan Berdarah

4 Potret Veddriq Leonardo, Atlet Panjat Tebing Peraih Emas Olimpiade 2024 untuk Indonesia

Instagram Veddriq Leonardo

Sebagai seorang atlet panjat tebing, tentu menjadi hal yang biasa melihat tangan Veddriq sampai berdarah karena pegangan yang begitu kuat dengan tali.

4. Pamer Perut Sixpack

4 Potret Veddriq Leonardo, Atlet Panjat Tebing Peraih Emas Olimpiade 2024 untuk Indonesia

Instagram Veddriq Leonardo

Veddriq tampak gagah dan atletis. Begitulah kira-kira gambaran bentuk tubuh atlet yang selalu terlihat bugar dan kekar dengan perut sixpack-nya seperti yang dimiliki Veddriq.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2063 seconds (0.1#10.140)