Gaji Pangeran William Capai Rp469 Miliar Setahun dari Kerajaan Inggris

Jum'at, 25 Oktober 2024 - 23:55 WIB
loading...
A A A
Di sisi lain, Duchy of Cornwall didirikan pada 1337 oleh Raja Edward III dan digunakan untuk menyediakan pendapatan bagi pewaris takhta. Saat ini, wilayah tersebut ditinggali oleh William, istrinya, Kate Middleton, dan ketiga anak mereka, Pangeran George (11), Putri Charlotte (9), dan Pangeran Louis (6).



Laporan Sovereign Grant juga mengungkap pengeluaran perjalanan Keluarga Kerajaan untuk tahun tersebut. Di mana menunjukkan bahwa para bangsawan membayar total USD5,4 juta atau setara dengan Rp84 miliar untuk perjalanan dalam tahun keuangan yang berakhir Maret 2024.

Jumlah fantastis ini termasuk berbagai penerbangan carter internasional. Jumlah tersebut berasal dari total 86,3 juta pound sterling atau Rp1,7 triliun Sovereign Grant yang diberikan kepada monarki oleh pemerintah Inggris untuk tahun keuangan 2023–2024.

Setelah Ratu Elizabeth II meninggal, seorang sumber kerajaan mengatakan bahwa William telah bekerja secara aktif sebagai Duke of Cornwall.

Ayah tiga anak ini beberapa kali singgah di perkebunan tersebut sejak mewarisinya, termasuk perjalanan menginap pada bulan Mei ketika ia mengunjungi lokasi proyek perumahan inovatif Duchy of Cornwall yang bertujuan untuk mengatasi tuna wisma di Newquay.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Meghan Markle Kembali...
Meghan Markle Kembali Bikin Raja Charles Takut, Gegara Podcast Barunya
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Buka Rahasia di Podcast Barunya Mulai April, Singgung Keluarga Kerajaan?
Alasan Pilu Putri Diana...
Alasan Pilu Putri Diana Selalu Menundukkan Kepalanya, Bukan sedang Marah
Meghan Markle Sebut...
Meghan Markle Sebut Pangeran Harry sebagai Beban
Raja Charles dan Pangeran...
Raja Charles dan Pangeran William Abaikan Putri Eugenie, Gegara Pengaruh Andrew?
Cara Bijak Memanfaatkan...
Cara Bijak Memanfaatkan Gaji untuk Liburan
Ejek Meghan Markle,...
Ejek Meghan Markle, Gwenyth Paltrow Malah Di-bully Netizen
Kate Middleton Jadi...
Kate Middleton Jadi Pembawa Kedamaian di Kerajaan Inggris
Gelar Rahasia Pangeran...
Gelar Rahasia Pangeran William yang Memberinya Kekayaan Rp24 Triliun
Rekomendasi
Telkom Solution Hadirkan...
Telkom Solution Hadirkan Solusi Digital Inovatif untuk Segmen Bisnis Enterprise
5 Tuduhan AS ke Iran...
5 Tuduhan AS ke Iran yang Tidak Pernah Terbukti Kebenarannya
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor...
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor di Manado, Anggota DPRD dari Perindo Yasir Tarukbua Door to Door Salurkan Bantuan
Berita Terkini
Sarwendah Bersyukur...
Sarwendah Bersyukur Semua ART di Rumahnya Mudik Lebaran, Bisa Lebih Dekat dengan Anak
17 menit yang lalu
Its Family Time! Siap-siap...
Its Family Time! Siap-siap Ketawa Bareng Shaun si Domba Jenaka di Hari Raya!
25 menit yang lalu
3 Drama Korea Park Bo...
3 Drama Korea Park Bo Gum Paling Dikagumi Penggemar, Karakternya Bikin Gemas
56 menit yang lalu
Cerah & Glowing Saat...
Cerah & Glowing Saat Lebaran? Simak Tips Skincare Ini!
1 jam yang lalu
Rahasia Makeup Tahan...
Rahasia Makeup Tahan Lama & Flawless Saat Lebaran!
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah, Rabu 26 Maret 2025: Diperlakukan Istimewa, Kasih Justru Merana
1 jam yang lalu
Infografis
7 Mahkota Termahal Kerajaan...
7 Mahkota Termahal Kerajaan Inggris, Ada yang Dilapisi 2.868 Berlian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved