Bike For Hope, Bersepeda Sambil Berdonasi

Rabu, 21 Oktober 2020 - 01:01 WIB
loading...
A A A
Selain melakukan donasi, peserta juga dapat mendengarkan obrolan santai seputar bersepeda dengan beberapa selebriti di antaranya Chicco Jerikho, Nirina Zubir, Kelly Tandiono, Sigi Wimala, Richo Kyle, Dimas Beck, Ibnu Jamil, dan beberapa influencer yaitu Ananda Mikola, Juanita Rides, Bagoes Hermanto, Tabby Sumendap, Santia Tri Kusuma, Indro @box57, dan Andri Prawata.

( )

Untuk berpartisipasi di acara “Bike For Hope”, para peserta wajib melakukan pendaftaran dan pembayaran di platform Townscript by BookMyShow. Setelah itu peserta akan mendapat nomor e-Bib melalui e-mail.

Lomba dimulai pada 25 Oktober pukul 12.00 WIB hingga 30 November pukul 11.59 WIB. Peserta dapat bersepeda di mana dan kapan saja sesuai kemampuan mereka. Hasil kegiatan akan otomatis tertulis setelah balapan selesai. Hadiah bakal dikirimkan setelah para peserta mencapai garis finish.
(tsa)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1818 seconds (0.1#10.140)