Lima Serial Kriminal yang Bikin Penonton Menahan Napas

Sabtu, 09 Mei 2020 - 03:23 WIB
loading...
Lima Serial Kriminal...
Yang tidak kalah menarik dari cerita kriminal adalah jenis aksi kejahatan yang dijalankan. / Foto: Bitcoinist
A A A
JAKARTA - Daya tarik utama dari film atau serial kriminal adalah banyaknya adegan menegangkan yang bisa membuat kita menahan napas sepanjang film. Salah satu dari beberapa di antaranya adalah ketika para pelaku kriminal berusaha lolos dari kejaran hukum, atau bahkan untuk menyelamatkan nyawa mereka sendiri.

Namun yang tidak kalah menarik dari cerita kriminal adalah jenis aksi kejahatan yang dijalankan. Banyak penjahat yang melakukan tindakan kriminal karena situasi menuntut mereka untuk melakukannya, sehingga rencana kriminalnya pun tidak sematang yang diinginkan, walaupun ada juga yang niat merencanakannya sejak awal sampai ke hal-hal kecil.

Untuk menemani hari Anda, berikut ini terdapat lima rekomendasi film dan serial kriminal yang mencekam di Netflix dengan jenis aksi kejahatan yang berbeda-beda.

1. Aksi kriminal yang sembrono: Time To Hunt

Apa yang terjadi jika Anda tidak memikirkan akibat dari rencana kejahatan Anda? Bersiaplah untuk menghadapi ketegangannya di Time To Hunt. Film thriller asal Korea Selatan ini menceritakan kisah Joon-Seok (Lee Je-Hoon), seorang pria yang baru bebas dari penjara dan merencanakan perampokan tempat perjudian ilegal bersama ketiga teman baiknya.

Di tengah kondisi Korea Selatan yang sedang berada di ambang kehancuran, tanpa disadari aksi gegabah mereka menimbulkan resiko tinggi sehingga pria misterius bernama Han (Park Hae-Soo) datang untuk membunuh mereka satu-persatu. Ini menjadi film Korea pertama yang ditayangkan di 70th Berlin International Film Festival.

2. Aksi kriminal yang jenius: Money Heist (La Casa de Papel)

Berbeda dengan aksi kriminal Time to Hunt yang cenderung gegabah, Money Heist justru menunjukkan betapa jeniusnya karakter Profesor (Alvaro Morte) yang menjadi dalang dari aksi perampokan terbesar dalam sejarah Spanyol. Tidak hanya perfeksionis, Profesor juga selalu berpikir 10 langkah ke depan dan tidak lupa untuk mengantisipasi pikiran dan tindakan orang lain.

Bersama dengan delapan orang berkemampuan spesial, Profesor membuktikan bahwa kepemimpinannya mampu membawa tim menuju keberhasilan sesulit apapun misi yang harus dilakukan. Jika Anda ingin melihat aksi hebat Profesor dan para perampok bertopeng Dali, pastikan untuk mengikuti serial Money Heist yang semakin seru di setiap musimnya.

3. Aksi kriminal yang tidak diinginkan: Black Mirror S4 - Crocodile
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Its Family Time! Waktunya...
It's Family Time! Waktunya Istirahat dari Rutinitas Kerja, Bareng Second Account dan My Comic Boyfriend di GTV!
Pemeran Serial Harry...
Pemeran Serial Harry Potter Diumumkan, John Lithgow Jadi Dumbledore
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The Art Negotiation, Masa Depan Sanin Group Masih Menggantung
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The White Lotus Season 3, Kematian Mengejutkan dan Rahasia Besar Terungkap
Terbaru! Drama Pendek...
Terbaru! Drama Pendek RCTI+ Gratis, Cerita Terispirasi dari Kisah Nyata
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Ridho Terjebak Konspirasi Mematikan di Episode Terakhir Series 12 Hari di GTV!
Drama Korea Weak Hero...
Drama Korea Weak Hero Class 1 2022 Jadi Viral, Posisi Pertama di Netflix
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Tertawa Paling Akhir, Siapkan Podcast usai Acara Masaknya Penuh Kritik
Motif Tersembunyi Victoria...
Motif Tersembunyi Victoria Beckham di Film Dokumenter Netflix
Rekomendasi
Kebangkitan Eks Juara...
Kebangkitan Eks Juara Dunia WBO Chris Billam-Smith
Bill Gates: Profesi...
Bill Gates: Profesi Guru dan Dokter Akan Punah 10 Tahun Lagi
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya...
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya Serang Pangkalan Jet Tempur Siluman F-35 Israel
Berita Terkini
10 Film Indonesia Tayang...
10 Film Indonesia Tayang Mei 2025, Didominasi Genre Horor
42 menit yang lalu
5 Dampak Buruk Kelebihan...
5 Dampak Buruk Kelebihan Karbohidrat untuk Kesehatan
2 jam yang lalu
4 Tempat Makan Khas...
4 Tempat Makan Khas Betawi di Jakarta yang Wajib Dikunjungi Saat Libur Akhir Pekan
3 jam yang lalu
Kondisi Terakhir Bunda...
Kondisi Terakhir Bunda Iffet sebelum Meninggal, Sempat Dirawat Intensif
7 jam yang lalu
Profil Bunda Iffet,...
Profil Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank yang Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun
7 jam yang lalu
Jenazah Bunda Iffet...
Jenazah Bunda Iffet Akan Dimakamkan di TPU Karet Bivak
7 jam yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved