Kencing Tikus hingga Tifus, Waspada Penyakit di Musim Hujan

Sabtu, 07 November 2020 - 17:15 WIB
loading...
A A A
4. DBD

Kencing Tikus hingga Tifus, Waspada Penyakit di Musim Hujan


Memasuki musim penghujan, penyakit yang perlu diwaspadai adalah DBD. Kasus DBD atau demam berdarah kerap meningkat saat musim hujan datang. Demam berdarah bahkan menjadi salah satu penyakit terbanyak yang kerap merenggut nyawa masyarakat Indonesia. Penyakit ini ditularkan melalui gigitan nyamuk yang terinfeksi oleh virus dengue.

5. Diare

Kencing Tikus hingga Tifus, Waspada Penyakit di Musim Hujan


Penyakit ini tidak bisa disepelekan. Diare yang tidak kunjung sembuh bisa berbahaya bagi kesehatan. Umumnya diare disebabkan karena mengkonsumsi makanan yang terkontaminasi virus atau bakteri. Pada saat musim hujan, diare juga disebabkan oleh beberapa bakteri salah satunya Salmonella.

6. Malaria

Kencing Tikus hingga Tifus, Waspada Penyakit di Musim Hujan


Musim hujan juga erat kaitannya dengan penyakit Malaria. Penyakit yang disebarkan melalui nyamuk Anopheles ini dindikasikan lewat gejala umum seperti demam tinggi, berkeringat, dan tubuh menggigil. Selain itu, untuk beberapa kasus muncul juga gejala sakit kepala, muntah,serta diare.

7. Penyakit Kulit
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1031 seconds (0.1#10.140)