Ingin Tubuh Langsing? Yuk Diet Sehat dengan Konsumsi Makanan Ini!

Jum'at, 18 Desember 2020 - 18:00 WIB
loading...
Ingin Tubuh Langsing?...
Apel adalah salah satu buah yang bisa dikonsumsi untuk mengurangi berat badan. Foto/istimewa
A A A
JAKARTA - Banyak yang Ingin menurunkan berat badan , dengan melakukan aktivitas fisik atau berlari sepanjang hari. Namun tanpa membuat perubahan dalam gaya hidup anda, tujuan tersebut tak akan mudah tercapai dengan mudah. Perlu diketahui, gaya hidup sehat adalah Kunci sebenarnya penurunan berat badan, selain olahraga dan diet.

Selain itu, meningkatkan metabolisme Anda adalah cara terbaik lainnya dan untuk memulai menaikkan metabolisme tersebut anda bisa memasukkan beberapa makanan pembakar lemak dalam diet Anda.Berikut adalah daftar asupan yang bisa anda konsumsi untuk membakar lemak seperti dilansir Boldsky:

Baca juga : Tangan Kering Karena Hand sanitizer? Ini Penjelasan Dokter Kulit

1. Apel

Anda bisa Konsumsi apel setiap hari untuk membantu mengurangi sel-sel lemak dalam tubuh, selain itu kulit apel juga memiliki manfaat yang luar biasa untuk memenuhi tujuan Anda mengurangi berat badan.

2. Kacang kenari

Kacang kenari kaya akan kandungan asam lemak omega- 3 dan lemak tak jenuh tunggal yang sehat dimana lemak tersebut diyakini dapat membantu membakar sejumlah besar lemak.

Baca juga : Begini Cara Memanfaatkan Lidah Buaya untuk Kesehatan Rambut

3. Kacang polong

Kacang polong memiliki kandungan rendah lemak, tinggi serat dan protein. Jenis kacang ini merupakan camilan terbaik dalam hal asupan protein untuk para vegetarian.

4. Jahe

Jahe diyakini dapat membantu meringankan masalah pencernaan, mengurangi peradangan, meningkatkan aliran darah dan membantu pemulihan otot. Masukanlah jahe dalam menu diet anda.

Baca juga : Kasus COVID-19 Masih Tinggi, Biar Aman Yuk Liburan di Rumah Saja!

5. Air Putih

Minum cukup air terutama di pagi hari sangat penting, sangat disarankan untuk minum air dalam jumlah yang memadai karena sangat membantu untuk menghilangkan lemak.

6. Telur

Telur merupakan salah satu makanan pembakar lemak yang baik karena adanya kuning telur yang sangat penting untuk membakar lemak dan kalori.
(wur)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pria Ini Idap Penyakit...
Pria Ini Idap Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci, Kenali Gejalanya
Berapa Kilometer Jalan...
Berapa Kilometer Jalan Kaki Setiap Hari untuk Menurunkan Berat Badan?
10 Hal yang Merusak...
10 Hal yang Merusak Otak, Nomor 5 Wajib Diwaspadai Para Jomblo
Waspada! Ini 5 Makanan...
Waspada! Ini 5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Merusak Otak
6 Penyebab Pendarahan...
6 Penyebab Pendarahan Otak seperti yang Dialami Titiek Puspa, Gejalanya Sakit Kepala
Minum Air Kelapa, Pria...
Minum Air Kelapa, Pria Ini Terinfeksi Jamur Mematikan dan Meninggal Akibat Kerusakan Otak
Alasan Harus Mengganti...
Alasan Harus Mengganti Sikat Gigi setelah Sembuh dari Batuk dan Flu
6 Tanda Aneh Tubuh Kekurangan...
6 Tanda Aneh Tubuh Kekurangan Nutrisi, Waspadai Berkedut hingga Sering Menguap
Idap Sindrom Tangan...
Idap Sindrom Tangan Alien, Wanita 77 Tahu Ini Bergerak Tak Terkendali
Rekomendasi
KPK Janji Secepatnya...
KPK Janji Secepatnya Panggil Ridwan Kamil
Beri Solusi Konkret...
Beri Solusi Konkret Kasus Penahanan Ijazah, Gubernur Khofifah: Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja yang Ditahan
Daftar 10 Miliarder...
Daftar 10 Miliarder Olahraga Terkaya versi Forbes di Tahun 2025
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
7 menit yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
36 menit yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
42 menit yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
1 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
1 jam yang lalu
Peringati Hari Kartini,...
Peringati Hari Kartini, Eka Devi Mentari Ajak Anak-anak Panti Belajar Merias Wajah
1 jam yang lalu
Infografis
Perlu Diwaspadai, Ini...
Perlu Diwaspadai, Ini 15 Tanda Tubuh Kelebihan Kafein
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved