Dukung Kesehatan Mental Pekerja, Tiket.com Hadirkan Program Work from Hotel

Minggu, 21 Maret 2021 - 21:50 WIB
loading...
Dukung Kesehatan Mental...
Work from hotel bisa jadi solusi bagi pekerja yang tidak dapat meninggalkan pekerjaan, tetapi sudah butuh melepaskan penat. Foto Ilustrasi/SheKnows
A A A
JAKARTA - Data terbaru menunjukkan bahwa 90% pekerja jarak jauh merasa stres, sementara 41% sangat stres saat bekerja dari rumah. Tidak hanya itu, produktivitas di antara pekerja jarak jauh pun telah turun 14%.

Tetapi, karena normalisasi kondisi work from home , maka karyawan sulit untuk merehatkan diri sejenak dari komitmen dan tenggat waktu. Beberapa gejala awal stres work from home yang sudah sangat lumrah terjadi setahun belakangan ini adalah kesepian, kelelahan, insomnia, dan patah semangat yang jika dibiarkan berlarut akan berpengaruh pada keseimbangan mental serta kesehatan fisik.



Co-Founder & Chief Marketing Officer Tiket.com Gaery Undarsa mengatakan, satu tahun work from home pasti memiliki dampak pada masyarakat. Recovery atau pemulihan semangat kerja dapat tercapai dengan rehat sejenak untuk refresh dan restart agar memberikan dampak positif bagi ketenangan pikiran maupun jiwa.

“Work From Hotel merupakan salah satu solusi ampuh bagi para pekerja profesional yang tidak dapat meninggalkan tanggung jawab pekerjaan, tetapi sudah sangat butuh melepaskan penat,” ujar Gaery melalui siaran pers belum lama ini.

Gaery menjelaskan, dengan fasilitas serta layanan dari hotel, kegiatan selama Work From Hotel tidak hanya bermanfaat bagi orangtua, tapi juga penyegaran bagi anak-anak yang selama ini harus terus duduk mengikuti sesi belajar daring.



“Mulai tanggal 18 Maret 2021, selama 7 hari penuh kami hadirkan program dengan diskon hingga 40% untuk hotel-hotel di Indonesia,” imbuh Gaery.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Justin Bieber Makin...
Justin Bieber Makin Tertutup di Tengah Perilaku Aneh, Persempit Circle Pertemanan
Pertunangan Selena Gomez...
Pertunangan Selena Gomez Diduga Jadi Penyebab Penderitaan Mental Justin Bieber
Metode AMC Efektif Ubah...
Metode AMC Efektif Ubah Pola Pikir dan Kehidupan Banyak Orang
Disebut Kecanduan Narkoba,...
Disebut Kecanduan Narkoba, Justin Bieber Klarifikasi Tubuhnya yang Kurus
Kiky Saputri Sempat...
Kiky Saputri Sempat Takut Baby Blues usai Melahirkan: Sudah Siapkan Fisik dan Mental
Justin Bieber Makin...
Justin Bieber Makin Kurus, Diduga Tertekan sejak Terbongkar Kasus P Diddy
Danone Indonesia Hadirkan...
Danone Indonesia Hadirkan Program Rehat Dukung Kesehatan Mental Karyawan
Tiroid Pengaruhi Kesuburan...
Tiroid Pengaruhi Kesuburan dan Kehamilan, dari Keguguran hingga Kesehatan Mental Anak
Pangeran Harry dan Meghan...
Pangeran Harry dan Meghan Markle Kecam Mark Zuckerberg, Sebut Meta Bikin Krisis Kesehatan Mental Global
Rekomendasi
Trump Cabut Visa Lebih...
Trump Cabut Visa Lebih dari 1.000 Mahasiswa Asing di AS, Apa Alasannya?
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
Pemprov Jabar Siap Lawan...
Pemprov Jabar Siap Lawan Putusan PTUN dalam Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
Berita Terkini
Nonton MasterChef Indonesia...
Nonton MasterChef Indonesia Season 12 di VISION+: Ketegangan di Galeri Makin Memanas!
8 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 6: Balas Dendam Jenny Pada Alya
38 menit yang lalu
Its Family Time! Waktunya...
It's Family Time! Waktunya Istirahat dari Rutinitas Kerja, Bareng Second Account dan My Comic Boyfriend di GTV!
1 jam yang lalu
Its Family Time! Siap-siap...
It's Family Time! Siap-siap Ngakak Bareng Shaun dan Domba-domba Lucu yang Idenya Selalu Out Of The Box di GTV!
1 jam yang lalu
Krisdayanti Soroti Kisruh...
Krisdayanti Soroti Kisruh Royalti, Ajak Penyanyi dan Pencipta Lagu Kompak
2 jam yang lalu
Its Family Time! Program...
It's Family Time! Program Baru GTV Ajak Kamu Berpetualang Temukan Surga di Penjuru Indonesia Bersama Petualang Cantik!
2 jam yang lalu
Infografis
7 Program Jaminan Sosial...
7 Program Jaminan Sosial Milik Pekerja di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved