Cegah Stres saat WFH dengan Beberapa Cara Berikut Ini

Sabtu, 18 April 2020 - 21:43 WIB
loading...
Cegah Stres saat WFH...
Ilustrasi work from home atau kerja dari rumah. / Foto: SINDOmedia/Ramadhan Adiputra
A A A
JAKARTA - Begitu mudahnya penularan coronavirus atau Covid-19, memaksa masyarakat dunia untuk tetap diam di rumah demi memutus rantai penyebaran. Agar kegiatan perusahaan tetap berjalan, cukup banyak perusahaan yang menerapkan work from home (WFH) atau bekerja di rumah kepada karyawannya.

Kendati demikian, perlu diketahui bahwa terdapat sisi positif dan negatif apabila seorang karyawan bekerja dari rumah. Bagi kebanyakan orang, bekerja di rumah menghadirkan fleksibilitas seperti bangun dan tidur dengan waktu yang bebas. Tetapi sebagian orang, bekerja di rumah terkadang bisa membuat stres.

Apabila Anda merupakan salah satu yang melakukan WFH, berikut hal-hal yang perlu Anda kerjakan guna mencegah stres saat bekerja dari rumah, seperti dilansir Boldsky.

1. Atur Rutinitas

Atur rutinitas untuk diri sendiri dan ikuti aturan itu setiap hari. Misalnya, Anda bisa menyelesaikan semua pekerjaan rumah tangga Anda terlebih dahulu, sebelum memulai pekerjaan kantor, sehingga Anda dapat bekerja tanpa gangguan.

2. Tetap Terhubung dengan Teman

Bekerja dari rumah dapat membuat Anda merasa sedikit kesepian. Dan untuk membantu mengatasi hal ini, Anda dapat membuat jaringan dengan teman-teman kantor untuk sekadar mengobrol agar tidak bosan.

3. Memotivasi Diri Sendiri

Untuk membuat Anda terus nyaman bekerja selama masa pandemi saat ini, penting untuk memotivasi diri sendiri. Buatlah tujuan kecil dan beri penghargaan bagi diri sendiri jika tujuan itu tercapai.

4. Minta Bantuan
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tertarik Jadi Kreator...
Tertarik Jadi Kreator Konten? Simak Tips dari Maura Emillia
Cara Efektif Merancang...
Cara Efektif Merancang Program Insentif di Acara Kantor
5 Cara Menghilangkan...
5 Cara Menghilangkan Bau Ketiak, Tak Cukup dengan Mandi
Tips Agar Kesehatan...
Tips Agar Kesehatan Kulit Terjaga sebelum dan sesudah Berolahraga
Tips Pemulihan Mental...
Tips Pemulihan Mental untuk Korban KDRT, Ikuti 9 Cara Ini
RITZ Tawarkan Solusi...
RITZ Tawarkan Solusi untuk Atasi Kekakuan di Lingkungan Baru
5 Hal yang Perlu Diperhatikan...
5 Hal yang Perlu Diperhatikan Orang Tua sebelum Titipkan Anak ke Daycare
5 Tips Menyimpan Alpukat...
5 Tips Menyimpan Alpukat agar Cepat Matang
8 Cara Terlihat Lebih...
8 Cara Terlihat Lebih Pintar dan Cerdas yang Terbukti secara Ilmiah
Rekomendasi
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2025: Fabio Quartararo Rebut Pole Position!
Approval Prabowo Tertinggi...
Approval Prabowo Tertinggi di Antara Pemimpin G20, Dave: Kita Patut Bangga
Daftar Lengkap 10 Saham...
Daftar Lengkap 10 Saham Paling Cuan Pekan Ini: Ada Emiten Melesat 115 Persen
Berita Terkini
Petualangan Seru Wisata...
Petualangan Seru Wisata Kereta di Pegunungan Alpen Swiss, Cuma Rp600 Ribuan!
2 jam yang lalu
Siapa Sahabat Baim Wong...
Siapa Sahabat Baim Wong yang Jadi Teman Curhat Paula Verhoeven di Dalam Kamar?
3 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 221: Usaha Amira dan Biru Dapatkan Sample DNA Arkana
6 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
6 jam yang lalu
Diluar Nalar! Tenny...
Diluar Nalar! Tenny Tap Ungkap Kisah Nyata Ruda Paksa Paling Mencekam di Kanal YouTube
6 jam yang lalu
Farel Tarek Angkat Kesenjangan...
Farel Tarek Angkat Kesenjangan Sosial Lewat Sketsa Humor Segar di Kanal YouTube
6 jam yang lalu
Infografis
Bukan Senjata Nuklir,...
Bukan Senjata Nuklir, Ini 4 Cara Terbaik Melawan Dominasi Barat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved