Nangis dan Hapus Foto-Foto Sule di Instagram, Nathalie Holscher: I’m Done!

Senin, 19 April 2021 - 00:15 WIB
loading...
Nangis dan Hapus Foto-Foto...
Nathalie Holscher. Foto/Instagram Nathalie Holscher
A A A
JAKARTA - Nathalie Holscher membuat unggahan yang bikin netizen penasaran. Pasalnya, unggahan di Insta Story itu memperlihatkan istri komedian Sule ini sedang menangis dengan keterangan tulisan 'kuat'.

Bukan hanya itu, pada slide Insta Story selanjutnya, Nathalie juga mengunggah tulisan yang bisa memunculkan banyak tafsiran.



'Enough is enough, i'm done!" tulis wanita 28 tahun itu, Minggu (18/4).

Nangis dan Hapus Foto-Foto Sule di Instagram, Nathalie Holscher: I’m Done!


Tak sampai di situ, pada feed Instagram Nathalie juga tak lagi tampak foto-foto Sule.

Melihat hal ini, netizen pun ramai berkomentar, terlebih usai postingan Insta Story Nathalie tersebut diunggah ulang di akun gosip Lambe Turah pada Minggu (18/4) malam.

Nangis dan Hapus Foto-Foto Sule di Instagram, Nathalie Holscher: I’m Done!


Beberapa netizen terlihat begitu serius menanggapi Insta Story Nathalie itu. “Nah kan, memaksa perasaan yang bukan buat tempatnya ya begitu. Kaya makan nasi tapi pake gelas!” tulis akun @yogiprasetion.

“Apakah otw divorce?” tanya akun @cloudyhigh98.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Nunung Tolak Tawaran...
Nunung Tolak Tawaran Sule Tinggal di Rumahnya, Lebih Nyaman Ngekos
Nathalie Holscher Dihujat...
Nathalie Holscher Dihujat Masih Tidur saat Adzam Pamit Sekolah: Saya Kerja Bu, Malam sampai Pagi
Rumah Tangga Yura Yunita...
Rumah Tangga Yura Yunita Dikira Terancam Gegara Manchester United
Sherina Munaf Resmi...
Sherina Munaf Resmi Gugat Cerai Baskara Mahendra usai 5 Tahun Nikah, Ini Profilnya
Sempat Diterpa Isu Cerai,...
Sempat Diterpa Isu Cerai, Bagaimana Rumah Tangga Meghan Markle dan Pangeran Harry di 2025?
5 Artis Indonesia yang...
5 Artis Indonesia yang Diam-diam Bercerai, dari Andre Taulany hingga Ari Lasso
Rizky Febian Bungkam...
Rizky Febian Bungkam Ditanya Buku Nikah usai Akad: Biar WO yang Tanggung Jawab
Rizky Febian Jalani...
Rizky Febian Jalani Sidang Itsbat Nikah Hari Ini, Ditanya Hakim Proses Akad 10 Mei 2024
Hakim Butuh Saksi Sidang...
Hakim Butuh Saksi Sidang Itsbat Nikah Rizky Febian dan Mahalini, Sule Bakal Datangi PA Jaksel?
Rekomendasi
Gubernur Lemhannas Ceramah...
Gubernur Lemhannas Ceramah di Masjid Salman ITB, Tekankan Pentingnya Ketahanan Nasional
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
Kapolri Pimpin Sertijab...
Kapolri Pimpin Sertijab 23 Pejabat Polri termasuk 10 Kapolda
Berita Terkini
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
24 menit yang lalu
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
1 jam yang lalu
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
1 jam yang lalu
AVISI dan AMSI Bersatu...
AVISI dan AMSI Bersatu Lawan Pembajakan Konten demi Masa Depan Industri Kreatif Indonesia
1 jam yang lalu
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Krabby Patty dan Kelp Shake, Yuk Ikut Serunya Ramadan di Bikini Bottom Bareng GTV!
2 jam yang lalu
Makna di Balik 2 Minggu:...
Makna di Balik 2 Minggu: Single Terbaru Glenn Samuel yang Menyentuh Hati
2 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved