5 Merek Lokal Berkualitas yang Bisa Bikin Penampilan Kamu Makin Kece

Jum'at, 21 Mei 2021 - 18:59 WIB
loading...
5 Merek Lokal Berkualitas...
Produk lokal makin berkelas dan tak kalah dengan kualitas produk merek luar negeri. Foto/adorable projects
A A A
JAKARTA - Merek lokal semakin tak kalah kualitasnya dengan mereka dari luar negeri, malah terkadang lebih bagus dengan harga yang sama atau lebih murah.

Nah, buat kamu yang mau upgrade penampilan, merek-merek mode berikut ini bisa jadi bahan pertimbanganmu.

1. ERIGO

5 Merek Lokal Berkualitas yang Bisa Bikin Penampilan Kamu Makin Kece

Foto: Instagram @Erigostore

Erigo Store menjual pakaian perempuan dan laki-laki dengan desain fashionable. Pada 2010, Erigo awalnya bernama Selected and Co, kemudian pada 2013, Muhammad Sadad, pemilik merek ini menggantinya menjadi Erigo. Merek ini sempat menghebohkan warga Indonesia karena muncul dalam papan reklame di Times Square, Amerika Serikat.

Koleksi outfit dari Erigo yang tidak pernah membosankan dan konsep desainnya yang simpel dan minimalis menjadi alasan merek ini banyak disukai warga lokal maupun asing.

2. ADORABLE PROJECTS

5 Merek Lokal Berkualitas yang Bisa Bikin Penampilan Kamu Makin Kece

Foto: Instagram @Adorableprojects

Adorable Projects adalah merek mode asal Bandung yang menjual sepatu, pakaian dan aksesori perempuan dengan harga terjangkau. Desain dan kualitasnya dijamin oke karena produk yang dijual adalah buatan tangan dari pengrajin Indonesia. Adorable Project tersedia melalui toko fisik dan daring di www.adorableprojects.store.

Baca Juga: Rekomendasi Fashion untuk Hijaber, Harga di Bawah Rp200 Ribu!
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Atmos dan On Cloudmonster...
Atmos dan On Cloudmonster Void Ciptakan Gaya Futuristik Berbalut Nuansa Midnight Blossom
Kolaborasi New Era dan...
Kolaborasi New Era dan Transformers G1 Hadirkan Koleksi Penuh Nostalgia
Kolaborasi dengan 3...
Kolaborasi dengan 3 Ahli, NOD Hadirkan Inovasi Kopi, Dessert, dan Fashion
Bangga! Linda Anggrea...
Bangga! Linda Anggrea Bawa Identitas Modest Fashion Asia Tenggara ke BoF Crossroads
Brand Gaya Hidup Ini...
Brand Gaya Hidup Ini Luncurkan Kampanye 50 Tahun Made for You Since 1975
Gandeng HighEnd, Natswear...
Gandeng HighEnd, Natswear Hadirkan Koleksi Lebaran Khas Timur Tengah
Kilau Wastra, Althafunissa...
Kilau Wastra, Althafunissa Perkenalkan Koleksi Eksklusif di IN2MF 2024
Tenun Troso Jepara:...
Tenun Troso Jepara: Keunikan Tradisi yang Kini Mendunia
Anak Syahrini Kenakan...
Anak Syahrini Kenakan Kaus Kaki Seharga UMR, Netizen: Biaya Hidup Gue
Rekomendasi
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Dramatis! Cosmo JNE Jakarta ke Semifinal Usai Bungkam Unggul FC Lewat Adu Penalti
Tingkatkan Layanan,...
Tingkatkan Layanan, Mandiri Tunas Finance Bekali Frontliner Bahasa Isyarat
Profil Djenna de Jong,...
Profil Djenna de Jong, Bintang Muda Diaspora yang Batal Bela Timnas Indonesia 
Berita Terkini
Waspada! Narsis Berlebihan...
Waspada! Narsis Berlebihan Bisa Jadi Tanda Gangguan Jiwa
25 menit yang lalu
Nonton Operation Cobra...
Nonton Operation Cobra di VISION+, Link Streaming di Sini
45 menit yang lalu
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Dipastikan Menikah Bulan Mei di Bali
1 jam yang lalu
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Urus Rekomendasi Nikah di KUA Mampang
2 jam yang lalu
Meghan Markle Diprediksi...
Meghan Markle Diprediksi Akan Meninggalkan Pangeran Harry, Ada Perbedaan Tujuan Hidup
2 jam yang lalu
Rayen Pono Adukan Ahmad...
Rayen Pono Adukan Ahmad Dhani ke MKD Atas Dugaan Penghinaan Marga
3 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Kurma untuk...
5 Manfaat Kurma untuk Berbuka Puasa, Bisa Mengontrol Nafsu Makan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved