Podcast Eps. 7 Cinta Tanpa Syarat with Anang dan Ashanty, Arsy Mau Rilis Album Baru

Senin, 07 Juni 2021 - 09:12 WIB
loading...
Podcast Eps. 7 Cinta...
Podcast Eps. 7 Cinta Tanpa Syarat with Anang dan Ashanty, Arsy Mau Rilis Album Baru. Foto/MNC Media.
A A A
JAKARTA - Spesial! pada podcast kaliini di Halo Celeb Hitz Podcast By Celebrities.id kita kedatangan pasangan duet yang merupakan pasangan suami istri hits, yaitu Anang Hermansyah dan Ashanty .

Dua artis papan atas yang telah sukses dengan album duet “Jodohku” pada 2011 silam serta single “Luar Biasa” pada 2019. Kali ini, Anang Hermansyah dan Ashanty kembali mengeluarkan single “Cinta Tanpa Syarat”.

“Cinta Tanpa Syarat” adalah sebuah persembahan dari Anang Hermansyah dan Ashanty untuk pernikahan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar. Lirik lagu ini ditulis oleh Ashanty, dan musik dalam lagu ini muncul dari ide Anang Hermansyah.


Lagu ini tentang cinta kasih kedua orang tua untuk melepas anaknya yang akan menikah. Lagu tersebut saat ini berhasil masuk ke jajaran trending untuk kategori musik di YouTube Indonesia.

Pada podcast kaliini tidak hanya menceritakan keluarganya, Anang dan Ashanty juga menceritakan tentang rutinitas mereka ketika bulan puasa hingga membahas seputar Indonesian Idol.

Masih banyak lagi hal seru lainnya lho! yuk dengerin cerita Eps. 7 Cinta Tanpa Syarat with Anang dan Ashanty selengkapnya hanya di Radio Plus bagian dari RCTI Plus.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ashanty Jadi Korban...
Ashanty Jadi Korban Mafia Tanah, Warisan sang Ayah Dirampas
Punya Ayah Mirip Anang...
Punya Ayah Mirip Anang Hermansyah, Peserta Audisi Indonesian Idol XIII Ini Dapat 5 Yes dari Juri
Anang Hermansyah dan...
Anang Hermansyah dan Rossa Berdebat di Audisi Indonesian Idol XIII, Gegara Kontestan Ini
Tidak Dipandang sebagai...
Tidak Dipandang sebagai Artis, Ashanty Nangis saat Sidang Kualifikasi S3
Ashanty Lulus Ujian...
Ashanty Lulus Ujian Kualifikasi Disertasi S3, Dapat Nilai 87
Bahas Kematian, Anang...
Bahas Kematian, Anang Hermansyah Ingin Meninggal Dipelukan Ashanty
Anang Hermansyah Ditunjuk...
Anang Hermansyah Ditunjuk Jadi Duta Promosi Pulau Jeju, Gubernur Oh Young-hun Berharap Ini
Anang Hermansyah Didapuk...
Anang Hermansyah Didapuk Jadi Brand Ambassador Pulau Jeju, Netizen Terkejut
Anang Hermansyah Tak...
Anang Hermansyah Tak Dibayar Nyanyi di GBK, Diundang untuk Dukung Laga Indonesia vs Filipina
Rekomendasi
KPK Siap Hadapi Gugatan...
KPK Siap Hadapi Gugatan Praperadilan Eks Dirut Taspen Antonius Kosasih
Profil Kapten Pnb Surindro...
Profil Kapten Pnb Surindro Supjarso, Suami Pertama Megawati Soekarnoputri yang Jarang Diketahui Publik
Polemik Fuad Plered...
Polemik Fuad Plered dan Habaib, Ketua PBNU Minta Semua Pihak Menahan Diri
Berita Terkini
Tangis Anak Pecah saat...
Tangis Anak Pecah saat Tabur Bunga di Makam Titiek Puspa
17 menit yang lalu
105 Bahasa Gaul TikTok...
105 Bahasa Gaul TikTok Terbaru 2025 dari Stecu hingga Rizz, Biar Kamu Nggak Kudet!
42 menit yang lalu
5 Potret Titiek Puspa...
5 Potret Titiek Puspa dari Masa ke Masa, Tetap Cantik dan Awet Muda
1 jam yang lalu
Ratusan Pelayat Mengantar...
Ratusan Pelayat Mengantar Titiek Puspa ke Peristirahatan Terakhir di Tanah Kusir
2 jam yang lalu
Wamen Giring Ganesha...
Wamen Giring Ganesha Ungkap Karya Titiek Puspa akan Masuk Warisan Budaya
2 jam yang lalu
Titiek Puspa Dimakamkan...
Titiek Puspa Dimakamkan di Area Makam Pahlawan Tanah Kusir, Dwi Andhika: Dia Layak
3 jam yang lalu
Infografis
Profil dan Aset 7 BUMN...
Profil dan Aset 7 BUMN yang Bakal Dikelola BP Danantara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved