Aktris Korea Ini Bagi Tips Merawat Kulit Bercahaya, The F Thing Hadirkan Promo 31 Days Glowin Up

Rabu, 07 Juli 2021 - 16:30 WIB
loading...
A A A
Kalau ingin kulit lebih bercahaya, lapisi dengan pelembab. Saat dilembabkan, kulit akan memantulkan cahaya dan membuatnya tampak lebih bersinar. Pastikan melindungi kulit dengan sunscreen atau krim siang hari, karena pelupasan membuat kulit lebih rentan terhadap kerusakan akibat sinar matahari.

Untuk mendapatkan kulit kencang secara instan dan meningkatkan kilau saat kulit terasa kurang cerah, Anda bisa memakai masker wajah yang menghidrasi dan biarkan meresap ke dalam kulit setiap malam sebelum tidur.

Catatan mengenai perawatan kulit wajah agar sehat bercahaya itu adalah bukti The F Thing, platform e-commerce milik MNC Group ini paling memahami kebutuhan banyak orang yang peduli pada kesehatan kulit wajah dan ingin memiliki kulit wajah yang glowing.

The F Thing yang selalu berusaha memenuhi harapan dari para beauty enthusiast kali ini menggelar promo “31 Days Glowin Up”. Melalui promo ini, The F Thing menyediakan banyak skincare kit untuk mereka yang ingin mendapatkan kulit yang bercahaya.

Sebagai salah satu platform e-commerce yang memasok skincare untuk para pencinta beauty, kali ini The F Thing mengadakan promo khusus untuk brand spesifik, yaitu Elsheskin dan Jordanie untuk produk skincare dan Madame Gie untuk produk makeup.

Potongan harga hingga 65% khusus untuk produk dari brand Madame Gie, potongan harga hingga 60% untuk produk dari brand Jordanie dan diskon hingga 45% untuk produk skincare dari brand Elsheskin dan banyak brand skincare lokal lain, seperti Cetaphil, Scarlett Whitening, dan Holika Holika.

Baca Juga : Bersua Pelaku Penyebar Video 19 Detik, Gisel Simpan Rasa Penasaran

“The F Thing, platform e-commerce milik MNC Group paling memahami dan selalu berusaha memenuhi harapan dari para pencinta skincare. The F Thing sengaja menggelar promo khusus produk-produk perawatan kecantikan dan makeup bertajuk ‘31 Days Glowin Up’ dengan produk-produk kecantikan terpercaya,” tutur Deputy COO The F Thing Vicky Irawan.

Di promo “31 Days Glowin Up” ini, Anda tidak hanya dapat menghemat dengan potongan harga sampai 65%, tapi juga tidak perlu membayar ongkir tanpa minimal pembelian. Buruan serbu berbagai macam pilihan produk skincare favorit di The F Thing #WorldOfFashionAndBeauty lewat promo ini sampai dengan akhir bulan nanti!

TENTANG THE F THING:
The F Thing adalah beauty and fashion e-commerce yang original dan trusted (original dan terpercaya) milik MNC Group. Platform konten berbasis fashion, kecantikan dan gaya hidup ini bertujuan untuk membantu dan mengembangkan bisnis ritel agar dapat memperlihatkan karya dan cerita mereka kepada para konsumer. The F Thing juga bertujuan untuk memberi dampak positif kepada para milenial dan Gen Z baik di dalam maupun luar negeri.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Rahasia Makeup Tahan...
Rahasia Makeup Tahan Lama & Flawless Saat Lebaran!
Liquid atau Powder Foundation?...
Liquid atau Powder Foundation? Yuk, Kenali Perbedaannya!
Ini Cara Ampuh Bersihkan...
Ini Cara Ampuh Bersihkan Wajah Tanpa Repot
Georgina Rodriguez Rutin...
Georgina Rodriguez Rutin Memasukkan Wajah ke Air Es, Apa Manfaatnya?
Tren Perawatan HIFU...
Tren Perawatan HIFU di Korea untuk Mengencangkan Wajah
10 Penyebab Muncul Jerawat...
10 Penyebab Muncul Jerawat Berulang di Dagu, Jangan Sering Cuci Muka
Pori-pori Wajah Kotor?...
Pori-pori Wajah Kotor? Ini Dia Tips Mengatasinya!
5 Jenis Facial Wash...
5 Jenis Facial Wash sesuai Tipe Kulit
Tips Memilih Face Wash...
Tips Memilih Face Wash untuk Pemula
Rekomendasi
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Permainan Garuda Muda Didikte, Skor Tertinggal 0-2
Negara Ini Kembali Larang...
Negara Ini Kembali Larang Rakyatnya Kunjungi Israel, Marah atas Pembantaian di Gaza
Syahganda Nainggolan...
Syahganda Nainggolan Lihat Presiden Prabowo Berpeluang Jadi Pemimpin Dunia
Berita Terkini
Nyaris Capai 2 Juta...
Nyaris Capai 2 Juta Penonton, Sekuel Film Qodrat 3 Siap Diproduksi
1 jam yang lalu
Miss Indonesia Monica...
Miss Indonesia Monica Sembiring Bangun Akses Air Bersih di Kampung Ciseke Banten
6 jam yang lalu
Gagas Proyek Pembangunan...
Gagas Proyek Pembangunan Air Bersih, Miss Indonesia Ungkap Antusias Warga
6 jam yang lalu
YIPB, OVO, dan Grab...
YIPB, OVO, dan Grab Luncurkan Uji Coba MBG di Sekolah Khusus Tangerang Raya
8 jam yang lalu
BWAP Miss Indonesia,...
BWAP Miss Indonesia, 300 Warga Banten akan Nikmati Air Bersih dan Fasilitas MCK
9 jam yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Resmikan Program Air Bersih BWAP Miss Indonesia di Kampung Ciseke Banten
9 jam yang lalu
Infografis
4 Tips Praktis Untuk...
4 Tips Praktis Untuk Merawat Kulit yang Berminyak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved