Berduka atas Kematian Joey Jordison, Sejumlah Personel Slipknot Unggah Gambar Hitam

Rabu, 28 Juli 2021 - 12:22 WIB
loading...
Berduka atas Kematian...
Vokalis Slipknot, Corey Taylor dan Shawn Crahan (perkusi) serta Jim Root (gitaris) tak dapat menyembunyikan rasa sedih atas meninggal dunianya Joey Jordison. / Foto: Instagram @thejoeyjordison
A A A
JAKARTA - Vokalis Slipknot, Corey Taylor dan Shawn Crahan (perkusi) serta Jim Root (gitaris) tak dapat menyembunyikan rasa sedih atas meninggal dunianya Joey Jordison . Sebagaimana diberitakan sebelumnya, mantan drummer Slipknot, Joey Jordison mengembuskan napas terakhir dalam tidurnya pada 26 Juli 2021 waktu setempat.

Baca juga: Mantan Drummer Slipknot, Joey Jordison Dikabarkan Meninggal Dunia

Tiga personel Slipknot itu menyampaikan rasa dukanya dengan mengunggah gambar kotak hitam di masing-masing akun media sosialnya. Hal serupa juga terlihat pada unggahan akun resmi Slipknot di Twitter.

Kabar meninggalnya musisi kelahiran 26 April 1975 itu kali pertama diembuskan pihak keluarga.

"Kami sangat sedih untuk berbagi kabar bahwa Joey Jordison , drummer, musisi, dan artis yang produktif meninggal dengan tenang dalam tidurnya pada 26 Juli 2021. Dia berusia 46 tahun," tulis pihak keluarga seperti dikutip Blabber Mouth, Rabu (28/7).

Sebagaimana dilansir TMZ, pihak keluarga akan mengadakan upacara pemakaman pribadi untuk Joey Jordison. Akan tetapi masih belum diketahui kapan pemakaman tersebut bakal dilakukan.

Baca juga: Ditawari Boyongan ke AS, Bagaimana Respons El dan Dul?

Sementara itu, sebelum eksis bersama mantan bassis Dragon Force, Frederic Leclercq di band Sinsaenum, Joey Jordison berpisah dengan Slipknot pada Desember 2013. Joey Jordison, yang dikenal sebagai #1 di Slipknot, termasuk salah satu pendiri band cadas asal Iowa, AS tersebut.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jualan Takjil saat Ramadan,...
Jualan Takjil saat Ramadan, Epy Kusnandar Raup Rp15 Juta Sehari
Vidi Aldiano Jalani...
Vidi Aldiano Jalani Spa Day, Berharap Ada Kemajuan dalam Pengobatannya
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Mudik Lebaran ke Bali, Bahas Rencana Nikah?
Mat Solar Semasa Hidupnya...
Mat Solar Semasa Hidupnya Sering Berangkatkan Tetangganya Umrah
Anak Janji Lanjutkan...
Anak Janji Lanjutkan Jejak Mat Solar Jadi Aktor di Dunia Hiburan
Wasiat Mat Solar ke...
Wasiat Mat Solar ke Anak sebelum Meninggal, Minta Tidak Melupakan Salat
Siapa Nama Asli Mat...
Siapa Nama Asli Mat Solar? Pemeran Bajaj Bajuri yang Meninggal Dunia
Kesehatan Mat Solar...
Kesehatan Mat Solar Menurun sebelum Meninggal, Dibawa ke RS Gegara Batuk
Suasana Rumah Duka Mat...
Suasana Rumah Duka Mat Solar Mulai Ramai Dipadati Pelayat
Rekomendasi
3 Negara Pemegang Bitcoin...
3 Negara Pemegang Bitcoin Terbesar di Dunia, Tertinggi Nilainya Tembus Rp277,4 Triliun
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Sabtu 22 Maret 2025/22 Ramadan 1446 H
Breaking News: George...
Breaking News: George Foreman Meninggal Dunia di Usia 76 Tahun
Berita Terkini
Minta Didoakan Dapat...
Minta Didoakan Dapat Jodoh, Verrell Bramasta Ajak Venna Melinda Bertemu Fuji
22 menit yang lalu
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Keistimewaan Lailatul Qadar Live di iNews, Pukul 12.45 WIB
36 menit yang lalu
Angga Yunanda dan Shenina...
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Nikmati Umrah di Akhir Ramadan
1 jam yang lalu
Drama Penculikan Putri...
Drama Penculikan Putri Anne, Indonesia Ikut Disorot
2 jam yang lalu
Kim Soo Hyun Akhirnya...
Kim Soo Hyun Akhirnya Berani Jumpa Fans di Taiwan, Dikawal 50 Polisi di Tengah Skandal Kim Sae Ron
3 jam yang lalu
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Tertawa Paling Akhir, Siapkan Podcast usai Acara Masaknya Penuh Kritik
4 jam yang lalu
Infografis
Respons Israel Saat...
Respons Israel Saat Komandan Senior Hamas Bangkit dari Kematian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved