Jerome Polin Tending Twitter Usai Sebut Konten Setingan Pembodohan

Minggu, 22 Agustus 2021 - 04:20 WIB
loading...
Jerome Polin Tending...
Jerome Polin Tending Twitter Usai Sebut Konten Setingan Pembodohan. Foto/Instagram.
A A A
JAKARTA - Jerome Polin menjadi trending Twitter Sabtu (21/8) usai menyebut konten setingan pembodohan. Hal tersebut diungkapkan YouTuber itu di postingan Instagram Story yang dibagikan ulang oleh akun gosip @lambeh_turrah.

Dengan membagikan foto dirinya, pria yang tengah kuliah di Jepang itu mengungkapkan pendapatnya bahwa konten kreator mendapatkan pemasukan dari waktu yang diberikan oleh penonton mereka.

Jerome Polin Tending Twitter Usai Sebut Konten Setingan Pembodohan


Oleh karena itu, sebagai konten kreator, Jerome menilai dirinya harus memberikan konten yang tidak hanya menghibur tapi juga bermanfaat bagi penonton. Ia pun enggan membuat konten setingan.

"Ini pikiranku. Content creator itu dapat pemasukan dari waktu yang diberikan penonton. Nah artinya, aku harus kasih manfaat/value buat penonton sebagai ganti waktu kalian," tulis Jerome dikutip Minggu (22/8).


Secara blak-blakan Jerome menyebut bahwa konten setingan merupakan pembodohan. Ia juga menilai, bahwa pemasukan yang ia dapat dari konten tersebut tidak berkah.

"Kalau aku bikin konten settingan yang merupakan pembodohan, apakah pemasukan yang aku dapat itu 'berkah'? Aku rasa nggak," tulis Jerome lagi.

Oleh karena itu, meski diakui Jerome bahwa konten setingan akan laku keras dan menghasilkan banyak uang, namun ia sama sekali tidak berminat melakukan hal tersebut. Alih-alih tergiur dengan hasil konten setingan, Jerome lebih memilih memberikan konten bermanfaat.

"Aku gak mau dapet uang dari hasi pembodohan, meskipun aku tau itu bakal laku. Aku harus kasih manfaat/value dalam tiap video aku," tandasnya.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cinta Laura Prihatin...
Cinta Laura Prihatin Marak Kasus Pelecehan Seksual: Aku Sakit Hati
Alasan Paula Verhoeven...
Alasan Paula Verhoeven Tak Dapat Nafkah Iddah setelah Cerai dari Baim Wong
Hotman Paris Tawari...
Hotman Paris Tawari Paula Verhoeven Jadi Aspri: Saya Akan Buat Kamu Ceria
Bau Melati hingga Sosok...
Bau Melati hingga Sosok Gaib! Robby Purba Gali Cerita Horor Jelita Jely di Rumah Baru
Robby Purba Kaget! Ternyata...
Robby Purba Kaget! Ternyata Rumah Baru Jelita Jely di Tangerang Selatan Berhantu
Sambangi Komisi Yudisial,...
Sambangi Komisi Yudisial, Paula Verhoeven Laporkan Dugaan Pelanggaran Etik Hakim soal Putusan Cerai
Keluarga Rayen Pono...
Keluarga Rayen Pono Desak Ahmad Dhani Minta Maaf Secara Adat usai Pelesetkan Marga
Profil dan Biodata Fira...
Profil dan Biodata Fira Cantika, Penyanyi Dangdut Muda Asal Malang
7 Fakta Azealia Banks...
7 Fakta Azealia Banks yang Sebut Indonesia Tempat Sampah Dunia
Rekomendasi
Kirab Panji dan Mahkota...
Kirab Panji dan Mahkota Binokasih Akan Meriahkan Peringatan Hari Jadi Bogor ke-543
Pemerintah Siapkan Pangkal...
Pemerintah Siapkan Pangkal Pinang Jadi Tempat Penampungan Warga Gaza
Mensos Ngaku Tak Pernah...
Mensos Ngaku Tak Pernah Dengar Wacana Reshuffle Kabinet Prabowo
Berita Terkini
Sinopsis Heavenly Ever...
Sinopsis Heavenly Ever After, Kisah Cinta Abadi yang Dipertemukan Kembali di Surga
1 jam yang lalu
Alasan Tak Lazim Pangeran...
Alasan Tak Lazim Pangeran Edward Bergelar Earl of Wessex Ketimbang Duke
2 jam yang lalu
Kisah Agustin Ningsih,...
Kisah Agustin Ningsih, Mantan Karyawan yang Kini Sukses Jadi Beauty Creator Berkat Shopee Live
3 jam yang lalu
Mengenal 3 Anak Pangeran...
Mengenal 3 Anak Pangeran William dan Kate Middleton, Penerus Takhta Kerajaan Inggris
3 jam yang lalu
Profil Ricky Siahaan,...
Profil Ricky Siahaan, Gitaris Seringai yang Meninggal saat Konser di Jepang
4 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Montir Cantik Eps 2: Jadi Montir Pembawa Keberuntungan, Indah Unjuk Keahlian
5 jam yang lalu
Infografis
Mantan Panglima Militer...
Mantan Panglima Militer Israel Sebut Netanyahu Musuh Zionis
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved