Enzy Storia Sedih Ditinggal Ayah Sejak Kecil: Mereka Pisah karena Agama

Selasa, 19 Oktober 2021 - 17:25 WIB
loading...
A A A
Momen itulah hari terakhir Enzy Storia bertemu sang ayah. Pada saat itu, dia mengaku sangat sedih hingga tak berhenti menangis selama 3 hari.

"Terus aku dibawa kabur sama mbak di rumahnya, dari hari itu sampai sekarang, aku nggak pernah ketemu papa. Aku nangis 3 hari pada saat itu enggak ketemu papaku waktu di rumah mbok," ucap Enzy menahan tangis.

Kisah pilunya itu membuat haru para netizen. Banyak yang tak menyangka bahwa dibalik keceriaannya itu terdapat luka dan trauma menyedihkan pada masa kecilnya.

"Ini kenapa dia selektif banget pilih pasangan, vindes juga jagain dia banget, dia punya banyak trauma pas kecil. Sehat selalu Queen Komedi," tulis netizen.

"Demi apa aku ikut nangis. baru tau cerita hidup enzy berat bgt waktu kecil. Kalo aku jd enzy jg mungkin blm tentu bisa bertahan, enzy semangat ya... INSYAALLAH kamu akan bahagia di masa depan amiiin," balas netizen lain.

"Jujur baru tahu banget cerita kak Enzy dan terharu banget, kuat banget kakak. Semangat kak Enzyyy," kata netizen lainnya.
(hri)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1210 seconds (0.1#10.140)